Naik Motor Sendiri ke Pengadilan Agama, Rohimah: Mudah-mudahan Bang Kiwil Hadir

- 10 Maret 2021, 14:45 WIB
Rohimah kendarai motor sendirian ke Pengadilan Agama Jakarta Selatan.
Rohimah kendarai motor sendirian ke Pengadilan Agama Jakarta Selatan. /Instagram @rohimah_alli/

RINGTIMES BALI – Sidang perceraian Kiwil dan Rohimah tetap memasuki babak kedua atau sidang lanjutan.

pada 10 Meret 2021 saat ini Rohimah telah mendatangi Pengadilan Agama, Jakarta Selatan untuk memenuhi undangan gugatan cerainya kepada Kiwil.

Rohimah menjadi sorotan media lantaran mengakui bahwa ia mendatangi Pengadilan Agama menggunakan motor sedirian dan tidak ditemani anak atau kerabatnya.

Baca Juga: Curhat ke Maia Usai Bercerai dengan Kiwil, Rohimah: Kalau Cemburu Saya Digigitin Sama Dia

“Iya naik motor sekarang lagi parkir di depan. Sendiri lah emang mau sama siapa,” kata Rohimah, dilansir dari ringtimesbali.com pada kanal youtube KH Infotaiment.

Rohimah mengakui saat ini ia hanya memiliki kendaraan motor. Maka dari itu Rohimah melakukan perjalanan dengan menggunakan motor.

“Ya memang kendaraanku saat ini punyanya motor. Ya jadi aku pakai motor. Biar cepet aja. Kan kalau pakek Grab bisa jadi dari rumah ke sini habis berapa ongkosnya kan gua kan sekarang seorang janda jadi gua harus memperhitungkan keuangan gitu kan,” kata Rohimah.

Baca Juga: Resmi Jatuhkan Talak, Kiwil dan Rohima Menunggu Sidang Lanjutan Kembali

“Kedua macet Jadi aku putuskan aku naik motor kesayangan aku. Selagi bisa mengendarai motor ya aku naik motor,” kata Rohimah.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x