3 Tanda Kiamat di Mekah, Salah Satunya Bayangan Kabah Tak Lagi Muncul

- 3 Maret 2021, 12:15 WIB
Berikut adalah tiga tanda kiamat di kota Mekah, salah satunya adalah bayangan Kabah tidak lagi terlihat
Berikut adalah tiga tanda kiamat di kota Mekah, salah satunya adalah bayangan Kabah tidak lagi terlihat /pixabay/Fabien Huck/

Sehingga hal ini menandakan kiamat sudah semakin dekat.

Bayangan ka’bah tidak lagi nampak

Rasulullah juga pernah bersabda bahwa kiamat akan terjadi jika Al-Sa’ah telah membentang bayangannya, sehingga bayangan ka’bah tidak lagi nampak.

Baca Juga: Apes, Selingkuh Sama Pria Kaya Ternyata Genderuwo di Cerpen Hari Ini

Menurut bahasa Arab Al-Sa’ah artinya jam. Oleh sebab itulah, para ulama mengartikan secara langsung bahwa dunia saat ini sedang menuju hari kiamat.

Hal ini karena Rasulullah pernah menyebutkan bahwa salah satu tanda kiamat yang akan muncul di kota Mekah adalah bayangan Al-Sa’ah (menara jam) yang menutupi ka’bah.***

Halaman:

Editor: Putu Diah Anggaraeni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah