8 Hal Pemicu Perselingkuhan Menurut Denny Darko

- 27 Februari 2021, 14:15 WIB
8 hal yang memicu perselingkuhan
8 hal yang memicu perselingkuhan /PEXELS/Kaboompics

“Jangan sampai hal-hal ini tadi membuat kita jadi khilaf,” jelasnya kembali.

4. Wanita yang mudah menerima

Wanita kerap kali lebih mudah menerima sebuah perhatian yang diberikan dan tidak mudah menolak kebaikan dari orang lain.

Baca Juga: Ramal Akhir Perselingkuhan Ayus dan Nissa Sabyan, Denny Darko: Netizen Indonesia Tak Akan Memaafkan

5. Aliran darah

Ada sebuah ikatan yang membuat penolakan sulit dilakukan. Misalnya ikatan kerja atau ikatan perasaan.

6. Hubungan khusus

Anggapan tentang hubungan sebatas kakak adik bisa jadi pemicu perselingkuhan.

“Brother and sister relationship ini bahaya, hati-hati sekali karena kadang-kadang ini yang disalah artikan sama wanita, dan digunakan oleh pria untuk memanipulasinya,” ungkap Denny.

Baca Juga: April Jasmine Dihujat saat Parodikan 'Gelay' Nissa Sabyan, Netizen: Gibah dan Ganjen

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah