Lirik Lagu 'Kamu Berhak Bahagia', Ceritakan Tentang Cinta Kasih dan Kebahagiaan

- 23 Februari 2021, 20:30 WIB
Potret Sarwendah dan Betrand Petto.
Potret Sarwendah dan Betrand Petto. /Instagram/@ruben_onsu

RINGTIMES BALI – Momen keluarga Ruben Onsu saat berlibur ke Nusa Tenggara Timur pada tahun 2019 nampaknya menjadi kebahagiaan tersendiri.

Berawal dari sinilah keluarga Ruben dipertemukan dengan seorang anak lelaki bernama Betrand Peto yang kemudian diangkat menjadi anak.

Kemampuan bernyanyi Betrand yang mengagumkan dan sikapnya yang lucu mampu menghipnotis masyarakat dan mendapatkan cinta dari mereka.

Baca Juga: Lirik Lagu 'Putus atau Terus' oleh Judika, Menceritakan Pasangan Tidak Bertemu Karena Covid-19

Kamu Berhak Bahagia menjadi salah satu lagu yang dinyanyikan Betrand bersama ibu angkatnya, Sarwendah. Simak lirik lagu Kamu Berhak Bahagia dari Betrand Peto dan Sarwendah berikut ini.

T'lah lama aku merindukan

Cinta kasih yang aku dambakan

Disini dapat ku rasakan

Belai kasih dan tulusnya perhatian

 Baca Juga: Lirik Lagu 'Mardatillah' dari Rhoma Irama, Kerinduan Terhadap Seseorang yang Dicintai

Dengarkanlah pintaku

Jangan lepaskan cintaku

Ku ingin s'lalu bersamamu

Terimalah cinta tulus ini untukmu

 

Hatiku pun t'lah menerima

Tulus hati kan ku beri cinta

Ingin ku selalu bersama

Merajut bahagia selamanya

 Baca Juga: Lirik Lagu 'Kata Pujangga' dari Rhoma Irama Mengambarkan Arti Cinta

Genggam erat tanganku

Jangan lepaskan cintaku

Ku ingin s'lalu bersamamu

Ku terima, kamu berhak bahagia

 

Kamu berhak bahagia

Bersamaku selamanya

Terimakasih atas cintamu

 Baca Juga: Lirik Lagu 'Ya Maulana' dari Sabyan Gambus, Bercerita Tentang Taubat Kepada Tuhan

Dengarkanlah pintaku

Jangan lepaskan cintaku

Ku ingin slalu bersamamu

Terimalah, terimalah

 

Genggam erat tanganku

Jangan lepaskan cintaku

Ku ingin slalu bersamamu

Ku terima, kamu berhak bahagia

Kamu berhak bahagia

***

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x