5 Surah Al-Quran yang Cocok Dibaca Saat Menghadapi Kesulitan Hidup

- 6 Februari 2021, 07:00 WIB
5 Surah Al-Quran yang Cocok Dibaca Saat Menghadapi Kesulitan Hidup.
5 Surah Al-Quran yang Cocok Dibaca Saat Menghadapi Kesulitan Hidup. /Pixabay

RINGTIMES BALI – Kadang menjalani kehidupan di dunia terasa begitu berat. Masalah tak henti-hentinya datang silih berganti.

Sebagai manusia yang memiliki banyak kelemahan, terkadang hati tak kuasa untuk berkeluh kesah. Apalagi di tengah situasi pandemi yang semua serba tak pasti.

Namun seperti nasihat orang tua kita dulu, jika sedang terpuruk oleh semua kesulitan dalam hidup, ingat lah untuk selalu meminta pertolongan kepada Allah SWT.

Baca Juga: Tercantum dalam Kitab Suci Al Qur’an, Simak Fakta Lain Buah Tin Berikut

Setiap masalah di dunia ini pasti ada jalan keluarnya. Hal tersebut sudah dijamin oleh Allah SWT.

Yang perlu manusia lakukan adalah berdoa dan berikhtiar dengan sungguh-sungguh. Karena tidak akan Allah membebani manusia lebih dari apa yang sanggup ia tanggung.

Al-Qur’an adalah kitab suci yang diturunkan ke dunia melalui Nabi Muhammad SAW. Dalam kitab suci Al-Qur’an terdapat petunjuk dan nasihat dalam menjalani hidup sesuai ketentuan Allah SWT.

Baca Juga: Mintalah 4 Doa Ini Ketika Sedang Tahiyat Akhir Agar Selamat di Dunia dan Akhirat

Berikut adalah ayat-ayat suci Al-Qur’an yang dapat mempertebal iman dan bisa memberikan inspirasi agar selalu semangat dalam menjalani hidup. Saat apa yang kita inginkan tidak tercapai, kekecewaan datang melanda hati, bacalah ayat ini.

1. QS. Ali Imran:139

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: tafsirweb


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x