4 Macam Gaya Selingkuh, Kenali Tanda-Tandanya

- 4 Februari 2021, 15:13 WIB
Ilustrasi selingkuh.
Ilustrasi selingkuh. /Pexels/@Vera Arsic/

RINGTIMES BALI – Mudah bagi kita untuk membayangkan langsung angkat kaki meninggalkan semuanya ketika pasangan kita terbukti selingkuh.

Namun ketika hal tersebut benar-benar terjadi, ternyata tak semudah yang kita bayangkan.

Ketika dihadapkan pada realita perpisahan atau perceraian, tidak setiap pasangan siap mental untuk menjalaninya.

Baca Juga: Diduga Seret Istri Karena Ketahuan Selingkuh, Wakil Ketua DPRD Sulut Dinonaktifkan Partai Golkar

Perselingkuhan memang sangat menyakitkan. Ketika kepercayaan kita dikhianati, akan sangat sulit untuk dapat kembali mempercayai pasangan kita.

Terkadang bagi tiap pasangan punya definisi berbeda tentang apa itu selingkuh. Dimana batas-batasnya, apa yang bisa dan tidak bisa diterima sebagai bentuk perselingkuhan.

Ketidaksetiaan dalam hubungan memiliki banyak bentuk. Yang paling umum terjadi adalah emotional affair.

Baca Juga: 10 Artis yang Kepergok Selingkuh dan Menikahi Selingkuhannya

Manusia memang hakikatnya makhluk sosial, ada kebutuhan emosional yang harus terpenuhi. Namun jika tidak dibatasi maka hubungan emosional itu akan berkembang lebih lanjut.

Emotional affair adalah hubungan yang berbentuk ketergantungan emosional pada seseorang.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: goodtherapy.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah