Lirik Lagu 'Malam Terakhir' Roma Irama dan Rita Sugiarto

- 27 Januari 2021, 15:15 WIB
Lirik Lagu 'Malam Terakhir' Roma Irama dan Rita Sugiarto.
Lirik Lagu 'Malam Terakhir' Roma Irama dan Rita Sugiarto. /Instagram.com/@ritsu1909

RINGTIMES BALI – Judul lagu 'Malam Terakhir' yang dinyanyikan oleh Rhoma Irama dan Rita Sugiarto menggambarkan tentang cinta yang suci tapi keadaan ekonomi pada saat itu sangat sulit sehingga terpaksa harus berpisah sementara.

Tujuan berpisah tersebut untuk mencari bekal untuk menuju kepelaminan, lagu yang lahir di tahun 80-an itu diunggah chanel youtube SKI Record memiliki lirik lagu sebagai berikut:

Malam Terakhir

Malam ini malam terakhir bagi kita

Untuk mencurahkan rasa rindu di dada

Esok aku akan pergi lama kembali

Kuharapkan agar engkau sabar menanti

Baca Juga: Lirik Lagu 'Bulan Bintang' Milik Rhoma Irama Siap Temani Dikala Stres

Esok aku akan pergi lama kembali

Kuharapkan agar engkau sabar menanti

Aku akan sabar menanti kembali

Selamat jalan dan sampai jumpa lagi

 

Esok kita akan berpisah

Tentu hari-hari kan jadi sunyi

Esok kita akan berpisah

Tentu hari-hari kan jadi sunyi

Semakin lama kita berpisah

Semakin mesra untuk berjumpa

Baca Juga: Lirik Lagu 'Bimbang' yang Dipopulerkan oleh Raja Dangdut Rhoma Irama

 Malam ini malam terakhir bagi kita

Untuk mencurahkan rasa rindu di dada

Kita akan berjumpa di saat bahagia

Di saat malam pesta perkawinan kita

Mengapa... Mengapa hatiku berdebar-debar

Seakan-akan ku ragu

Untuk merelakan kepergianmu kasih

Baca Juga: Kumpulan Lirik Lagu Kenangan Masa Kecil Tahun 90-an

 

Mengapa... Mengapa hatiku berkata-kata

Seakan-akan berbisik

Bahwa kita tidak akan berjumpa lagi

 

Kepergianku hanya untuk kembali

Kita berpisah untuk berjumpa lagi

Kecuali bila Tuhan menghendaki

Tentu saja kita harus rela hati

Karena kehendak-Nya itu yang terjadi

***

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x