10 Tanda Pasangan Mulai Bosan , Segera Atasi Sebelum Terlambat

- 28 Desember 2020, 13:30 WIB
10 Tanda Pasangan Mulai  Bosan , Segera Atasi Sebelum Terlambat
10 Tanda Pasangan Mulai Bosan , Segera Atasi Sebelum Terlambat /Pexels

Tanda kebosanan lainnya tampak saat kamu mengajaknya ngobrol. Saat kamu masih mengobrol dengannya, ia akan selalu cpet-cepat mengakhiri pembicaraan. bermacam alasan biasanya dikeluarkan, entah sedang sibuk atau mengantuk. Hal ini tentu saja berbeda dibandingkan saat awal menjalin hubungan. 

Baca Juga: Perhatikan 6 Tanda Pernikahan Tanpa Cinta dan Tidak Bahagia, Jangan Sampai Terjebak

4. Tidak Ada Antusiasme Saat Bertemu

Ketika kalian sudah biasa bertemu, pasangan tidak lagi antusias saat bertemu. Berbeda dengan awal hubungan dimana pertemuan mungkin adalah hal yang sulit dan penuh tantangan. 

5. Selalu Menyimpan Rahasia 

Ketika ada masalah yang dihadapinya, pasanganmu akan memilih merahasiakannya daripada menceritakannya kepadamu. Hal itu bisa terjadi karena pasangan takut masalah itu akan membuat hubungan kalian menjadi tidak nyaman. 

6. Sudah Tidak Ada Kenyamanan

Ketika kamu berusaha untuk menghibur pasanganmu, dia malah terlihat menghindar atau malah tidak bisa menikmatinya. Hal tersebut bisa menjadi indikator bahwa dia mulai bosan dengan hubungan ini.

Baca Juga: 11 Sikap Buruk Pria yang Tidak Layak Jadi Kekasihmu, Segera Tinggalkan!

7. Kemesraan Berkurang

Halaman:

Editor: I GA Putu Yuliani Dewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x