Cantik nan Elok ini 9 Fakta Menarik dari Bunga Hydrangea, Berikut Ulasannya

- 12 Desember 2020, 08:21 WIB
Ilustrasi buket bunga.
Ilustrasi buket bunga. //Pixabay

Dikenal sebagai Tumbuhan Hijau Abadi

Tanaman ini dapat tumbuh antara 1 sampai 3 meter, tetapi ada juga yang merambat di tanaman lain hingga mencapai ketinggian 30 meter.

Baca Juga: Alhamdullilah Ahli Waris PNS Akan Terima Taperum, Ini Syarat Cair dan Link Download Surat Pernyataan

Daun berbentuk bulat telur, tepi beringgit, warna hijau muda berkilau. Selain dari spesies yang tumbuh di daerah beriklim sejuk yang memiliki sifat menggugurkan daun, sebagian besar spesies merupakan tumbuhan hijau abadi.

Daun dianggap beracun, akar tidak

Walau cantik dan menyegarkan dipandang mata, daun hydrangea tak bisa sembarang disentuh.

Banyak yang percaya bahwa daunnya mengandung senyawa glikosida sianogen dan akan melepaskan senyawa hidrogen sianida saat tertelan.

Baca Juga: Cara Ampuh Memberikan Sex Education pada Balita dan Anak Sekolah Dasar

Meski begitu, akarnya digunakan dalam pengobatan tradisional sebagai antioksidan dan mengobati penyakit ginjal.

Inspirasi

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: pertanian.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah