5 Arti Kedutan di Area Mata Menurut Primbon Jawa, Bisa Jadi Pertanda Baik atau Buruk

1 Juni 2022, 15:08 WIB
Arti kedutan di mata kanan menurut Primbon Jawa /SkkiterPhoto/PIXABAY/

RINGTIMES BALI – Kedutan di mata kanan bisa dikatakan sebagai sesuatu yang normal terjadi. Tapi apakah ada pertanda di balik sensasi berdenyut pada area mata tersebut?

Kondisi kedutan di mata kanan mulai dari area kelopak mata, bawah mata, sampai alis sering terjadi secara tiba-tiba dan tidak dapat dikendalikan.

Banyak masyarakat, khususnya di Indonesia masih mempercayai Primbon Jawa dan beranggapan bahwa kedutan di mata kanan bukan hanya sekadar kondisi medis biasa.

Baca Juga: 4 Arti Kedutan Betis Kiri Menurut Primbon Jawa, Salah Satunya Pertanda Kepergian

Sebagian besar orang menganggap kedutan di mata kanan yang mereka alami, pasti memiliki arti atau pertanda tentang sesuatu hal yang akan terjadi pada diri mereka.

Apakah itu pertanda baik atau justru sebaliknya merupakan pertanda buruk?

Sebenarnya tidak ada yang tau dengan pasti apa yang dapat terjadi kepada seseorang di masa depan.

Namun, dengan adanya mitos tentang kedutan di mata kanan ini, seseorang akan dapat lebih waspada atau mengantisipasi segala kemungkinan yang mungkin mereka alami kedepannya.

Baca Juga: 5 Arti Kedutan Telapak Kaki Kanan Menurut Kitab Primbon

Menurut Primbon Jawa, kedutan di mata kanan memiliki beberapa arti atau pertanda bagi orang yang mengalaminya.

Berikut beberapa arti atau pertanda dari kedutan di mata kanan atas sesuai dengan letaknya yang telah dilansir dari berbagai sumber.

  1. Kedutan di alis kiri

Kedutan di bagian ini, bisa diartikan orang yang mengalaminya akan mendapatkan kebahagian kedepannya.

Menurut Primbon Jawa, orang tersebut harus mengalami kesusahan terlebih dulu sebelum mendapat kebahagaian.

Baca Juga: 3 Arti Kedutan Dagu Menurut Kitab Primbon Jawa, Pertanda Baik atau Buruk

  1. Kedutan di kelopak mata kiri

Kedutan di bagian ini merupakan pertanda buruk. Orang yang mengalaminya akan merasakan kesedihan yang mendalam. Air mata, tangis dan rasa sakit akan muncul karena duka tersebut.

  1. Kedutan di ekor mata kiri atas

Kedutan di bagian ini merupakan pertanda baik. Orang yang mengalaminya akan mendapat kebahagian.

Penyakit yang diderita orang tersebut selama ini akan segera sembuh. Keluarga dan teman dekat akan turut mendapat kebahagiaan dari hal tersebut.

  1. Kedutan di ekor mata kiri bawah

Menurut Primbon Jawa, orang yang mengalami kedutan di bagian ini akan dipertemukan dengan seseorang yang dianggap spesial dan sudah lama tidak berjumpa.

Bisa jadi sahabat, keluarga, atau bahkan mantan kekasih.

Baca Juga: 5 Arti Kedutan Jari Menurut Kitab Primbon Jawa, Siap-siap Punya Jodoh

  1. Kedutan di bola mata kiri

Berbalik dengan arti sebelumnya, kedutan di bagian ini merupakan pertanda buruk.

Orang yang mengalaminya dalam beberapa waktu ke depan akan mendapatkan kesedihan mendalam atau duka cita.***

Editor: Suci Annisa Caroline

Tags

Terkini

Terpopuler