10 Arti Mimpi Minum Jamu, Pertanda Baik dan Buruk

22 Desember 2021, 18:50 WIB
Ilustrasi arti mimpi minum jamu, pertanda baik dan buruk. /Pexels/Tima Miroshnichenko

RINGTIMES BALI - Mimpi sering kali dikaitkan sebagai suatu pertanda bagi yang mengalaminya.

Namun, mimpi membuat kita muncul rasa penasaran saat mengingatnya. Mungkin itu sebabnya, banyak orang yang mencari arti mimpi di balik tersebut.

Satu di antara mimpi yang membuat penasaran adalah mimpi tentang meminum jamu.

Baca Juga: 12 Arti Mimpi Seputar Radio, Salah Satunya Akan Segera Bertemu Jodoh

Mimpi tentang meminum jamu merupakan kejadian mimpi yang sangat unik.

Secara umum, mimpi tentang meminum jamu melambangkan kebaikan yang akan menghampiri bagi yang mengalaminya.

Mimpi meminum jamu bisa juga merupakan pertanda buruk bagi yang mengalaminya.

Untuk lebih jelasnya mengenai arti mimpi tentang meminum jamu yang dikutip dari Youtube Males Baca pada tanggal 22 Desember 2021, mari simak berikut ini.

Baca Juga: 12 Arti Mimpi Seputar Gelang, Salah Satunya Akan Mengalami Jatuh Sakit

1.Jika mengalami mimpi meminum jamu, maka dapat diartikan Anda akan mengalami sebuah kerugian dalam berbisnis.

2.Jika mengalami meminum jamu gendong, maka Anda akan memikul beban tanggung jawab yang berat dalam kehidupan.

3.Jika mendapati mimpi meminum jamu yang manis, maka Anda harus intropeksi dengan apa yang telah Anda perbuat.

4.Jika mendapati mimpi meminum jamu rasanya pahit, maka dapat diartikan Anda merasa bersyukur atas apa yang Anda miliki saat ini.

Baca Juga: Arti Mimpi Muka Berjerawat, Bisa Pertanda Baik atau Buruk

5.Jika mendapati mimpi tentang diberi jamu oleh orang yang dikenal, maka Anda akan mendapatkan jalan keluar dari masalah yang sedang dihadapi.

6.Jika mengalami mimpi sedang meminum jamu yang rasanya enak, maka dapat diartikan apa yang Anda harapkan akan terjadi dengan sendirinya.

7.Jika mendapati mimpi melihat penjual jamu, maka dapat disimbolkan ada halk baru dalam hidup yang berguna nantinya dalam menyikapi setiap hal yang terjadi.

8.Jika mendapati mimpi meminum jamu kunyit asam, maka dapat diartikan ada pertanda yang kurang baik.

Baca Juga: 10 Arti Mimpi tentang Makan Nasi Pecel, Pertanda Hal Baik Datang

9.Jika mendapati mimpi meminum jamu kunyit asem bagi pria lajang, maka dapat disimbolkan Anda orang yang peduli dengan lingkungan Anda.

10.Jika mendapati mimpi meminum jamu bagi wanita yang telah menikah, maka dapat diartikan Anda akan menemui kendala dalam urusan rumah tangga.***

Editor: Muhammad Khusaini

Tags

Terkini

Terpopuler