Soal Ulangan Harian Tema 1 kelas 5 Semester 1 Full Kunci Jawaban Terbaru 2022, Organ Gerak Hewan

- 25 Juni 2022, 06:21 WIB
Ilustrasi soal tema 1 Organ Gerak Hewan kelas 5 SD semester 1 yang bisa dipelajari untuk persiapan ulangan harian  dilengkapi kunci jawaban.
Ilustrasi soal tema 1 Organ Gerak Hewan kelas 5 SD semester 1 yang bisa dipelajari untuk persiapan ulangan harian dilengkapi kunci jawaban. /Pixabay.com/F1Digitals

RINGTIMES BALI - Inilah latihan soal ulangan harian tematik kelas 5 tema 1 sesuai kurikulum 2013.

Dalam artikel ini akan dibahas latihan soal kelas 5 tema 1 Organ Gerak Hewan untuk persiapan menghadapi ulangan harian semester 1 tahun 2022.

Penbahasan soal dan kunci jawaban ini diharapkan bisa membantu siswa mempersiapkan  diri menghadapi ulangan harian.

Berikut beberapa soal dari kanal Buku Paket sesuai kurikulum 2013 Kemdikbud dengan pembahasan dipandu alumni Universitas Terbuka - PGSD, Diana Zulfani :

Baca Juga: Hak dan Kewajiban Asasi Manusia Terkait Sila Pertama Pancasila PKN Kelas 11 Halaman 10, Tugas Mandiri 1.2

1. Yang merupakan alat gerak aktif pada hewan adalah...
a. otot
b. tulang
c. sayap
d. tangan

pembahasan : sayap ternasuk alat gerak aktif hewan
jawaban: C

2. Hewan di bawah ini yang bergerak dengan cara melompat adalah...
a. sapi dan kerbau
b. katak dan ular
c. kanguru dan katak
d. kelinci dan ayam

pembahasan : kanguru dan katak bergerak dengan melompat
jawaban: C

3. Cacing, ular dan belut adalah hewan yang bergerak dengan cara...
a. terbang
b. berlari
c. melompat
d. melata

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x