Kisi-kisi Soal Ujian Sekolah US IPA Kelas 9 SMP Tahun 2022 dengan Kunci Jawaban Part 3

12 April 2022, 14:49 WIB
Ilustrasi. Kisi-kisi Soal Ujian Sekolah US IPA Kelas 9 SMP Tahun 2022 dengan Kunci Jawaban Part 3 /Pixels.com/

RINGTIMES BALI - Berikut pembahasan kunci jawaban untuk kisi-kisi soal ujian sekolah US IPA kelas 9 SMP tahun 2022.

Kunci jawaban kisi-kisi soal ujian sekolah US IPA kelas 9 SMP tahun ajaran 2021-2022.

Pembahasan kunci jawaban kisi-kisi soal ujian sekolah US IPA kelas 9 SMP pada artikel ini berfungsi untuk membantu adik-adik berlatih terhadap materi yang diujikan.

Berikut kunci jawaban kisi-kisi soal ujian sekolah US IPA kelas 9 SMP dipandu oleh Sevie Safitri Rosalina, alumni Pendidikan IPA IAIN Jember dan bahasan dari kanal YouTube Kelas IPA.

Baca Juga: WNA Jadi Target Pembeli Pengedar Narkoba di Bali

Bagian 6 Tata surya
Disajikan ilustrasi mengenai rotasi atau revolusi bumi. Peserta didik dapat menjelaskan akibat rotasi atau revolusi bumi.

RINGTIMES BALI - Berikut pembahasan kunci jawaban untuk kisi-kisi soal ujian sekolah US IPA kelas 9 SMP tahun 2022. Kunci jawaban kisi-kisi soal ujian sekolah US IPA kelas 9 SMP tahun ajaran 2021-2022. Pembahasan kunci jawaban kisi-kisi soal ujian sekolah US IPA kelas 9 SMP pada artikel ini berfungsi untuk membantu adik-adik berlatih terhadap materi yang diujikan. Berikut kunci jawaban kisi-kisi soal ujian sekolah US IPA kelas 9 SMP dipandu oleh Sevie Safitri Rosalina, alumni Pendidikan IPA IAIN Jember dan bahasan dari kanal youtube Kelas IPA. Bagian 6 Tata surya Disajikan ilustrasi mengenai rotasi atau revolusi bumi. Peserta didik dapat menjelaskan akibat rotasi atau revolusi bumi. 1. Gejala yang ditimbulkan akibat gerak revolusi di atas adalah ... a. Pergantian siang dan malam b. Gerak semu harian benda-benda langit c. Bentuk pepat Bumi di kedia kutubnya d. Pergantian musim Pembahasan: Akibat dari gerak revolusi adalah pergantian musim (d) 2. Jika di Indonesia hari senin siang, di Amerika Serikat masih hari minggu. Fenomena tersebut merupakan akibat gerakan Bumi berputar pada porosnya, lebih tepatnya pada ... a. Perbedaan lamanya waktu siang dan malam b. Daerah khatulistiwa lebih mengembang c. Perbedaan pembagian waktu internasional d. Gerak semu harian matahari Pembahasan: Perbedaan waktu antara Indonesai dan Amerika terjadi karena adanya perbedaan pembagian waktu internasional (c) Bagian 7 Gerak lurus Disajikan rekam jejak gerakan benda dan arahnya pada pita tiker timer atau tetesan oli, peserta didik dapat menentukan grafik gerak benda tersebut (pilihan berupa gambar) 3. Danika melakukan pengamatan terhadap pola kebocoran oli sebuah truk. Kemudian Danika menggambarkan pengamatannya sebagai berikut: Gambar Pembahasan: - Oli bocor memiliki pola semakin lama jaraknya semakin jauh atau dipercepat (pada gambar 1, GLBB dipercepat) - Kecepatan (v) semakin naik - Jika dicocokkan dengan grafik, kecepatan (v) yang naik adalah pada jawaban (a) 4. Pembahasan: - Ticker time adalah memiliki pola kebalikan dari kebocoran oli, namun GLBB sama yaitu GLBB dipercepat - Grafik GLBB dipercepat yaitu kecepatannya naik Jawabannya (c) Bagian 8 Usaha Disajikan ilustrasi nalok ditarik dengan tiga gaya tertentu, peserta didik dapat menentukan besarnya usaha yang bekerja pada balok 5. Jika balok berpindah sejauh 7 meter ke kanan, usaha yang bekerja pada balok sebesar ... a. 1120 J b. 740 J c. 460 J d. 140 J Pembahasan: W = F x S = (50 + 40 - 70) x 7 = 20 x 7 = 140 J (d) 6. Jika benda berpindah sejauh 150 cm ke kanan, maka usaha yang bekerja pada balok sebesar ... a. 112,5 N b. 75,0 N c. 37,5 N d. 15,0 N Pembahasan: 150 cm : 100 m = 1,5 m W = F x S = (40 + 10 - 25) x 1,5 = (-) 37,5 N (c) Jawabannya tetap positif, tanda (-) hanya menunjukkan arah berlawanan atau kiri Demikian kunci jawaban dan pembahasan kisi-kisi soal ujian sekolah US IPA kelas 9 SMP tahun ajaran 2021-2022.*** Disclaimer : Artikel ini hanya menyajikan konten pembelajaran latihan dan tidak mengandung mutlak kebenaran. Tangkap layar kanal Kelas IPA
1. Gejala yang ditimbulkan akibat gerak revolusi di atas adalah ...
a. Pergantian siang dan malam
b. Gerak semu harian benda-benda langit
c. Bentuk pepat Bumi di kedia kutubnya
d. Pergantian musim

Pembahasan:
Akibat dari gerak revolusi adalah pergantian musim (d)

Baca Juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 7 Halaman 188-190 Uji Kompetensi Bab 3 Esai Terbaru 2022

2. Jika di Indonesia hari senin siang, di Amerika Serikat masih hari minggu. Fenomena tersebut merupakan akibat gerakan Bumi berputar pada porosnya, lebih tepatnya pada ...
a. Perbedaan lamanya waktu siang dan malam
b. Daerah khatulistiwa lebih mengembang
c. Perbedaan pembagian waktu internasional
d. Gerak semu harian matahari

Pembahasan:
Perbedaan waktu antara Indonesai dan Amerika terjadi karena adanya perbedaan pembagian waktu internasional (c)

Bagian 7 Gerak lurus
Disajikan rekam jejak gerakan benda dan arahnya pada pita tiker timer atau tetesan oli, peserta didik dapat menentukan grafik gerak benda tersebut (pilihan berupa gambar)

3. Danika melakukan pengamatan terhadap pola kebocoran oli sebuah truk. Kemudian Danika menggambarkan pengamatannya sebagai berikut:

Kisi-kisi Soal Ujian Sekolah US IPA Kelas 9 SMP Tahun 2022 dengan Kunci Jawaban Tangkap layar kanal Kelas IPA
Pembahasan:
- Oli bocor memiliki pola semakin lama jaraknya semakin jauh atau dipercepat (pada gambar 1, GLBB dipercepat)
- Kecepatan (v) semakin naik
- Jika dicocokkan dengan grafik, kecepatan (v) yang naik adalah pada jawaban (a)

Baca Juga: Pengertian Dekonsentrasi, Tabel 6.2 PKN Kelas 7 Halaman 150 Bab 6 UU Nomor 2 Tahun 2015 Semester 2

4. 

Kisi-kisi Soal Ujian Sekolah US IPA Kelas 9 SMP Tahun 2022 dengan Kunci Jawaban Tangkap layar kanal Kelas IPA

Pembahasan:
- Ticker time adalah memiliki pola kebalikan dari kebocoran oli, namun GLBB sama yaitu GLBB dipercepat
- Grafik GLBB dipercepat yaitu kecepatannya naik
Jawabannya (c)

Baca Juga: Download Lagu Janji Setia dari Tiara Andini MP3 MP4 Gratis Beserta Lirik

Bagian 8 Usaha
Disajikan ilustrasi nalok ditarik dengan tiga gaya tertentu, peserta didik dapat menentukan besarnya usaha yang bekerja pada balok

Kisi-kisi Soal Ujian Sekolah US IPA Kelas 9 SMP Tahun 2022 dengan Kunci Jawaban Tangkap layar kanal Kelas IPA
5. Jika balok berpindah sejauh 7 meter ke kanan, usaha yang bekerja pada balok sebesar ...
a. 1120 J
b. 740 J
c. 460 J
d. 140 J

Pembahasan:
W = F x S
= (50 + 40 - 70) x 7
= 20 x 7
= 140 J (d)

Baca Juga: Download Lagu Janji Setia dari Tiara Andini MP3 MP4 Gratis Beserta Lirik

Kisi-kisi Soal Ujian Sekolah US IPA Kelas 9 SMP Tahun 2022 dengan Kunci Jawaban Tangkap layar kanal Kelas IPA
6. Jika benda berpindah sejauh 150 cm ke kanan, maka usaha yang bekerja pada balok sebesar ...
a. 112,5 N
b. 75,0 N
c. 37,5 N
d. 15,0 N

Pembahasan:
150 cm : 100 m = 1,5 m
W = F x S
= (40 + 10 - 25) x 1,5
= (-) 37,5 N (c)
Jawabannya tetap positif, tanda (-) hanya menunjukkan arah berlawanan atau kiri

Baca Juga: Pengertian Otonomi Daerah, Tabel 6.2 PKN Kelas 7 Halaman 150 Bab 6 UU Nomor 2 Tahun 2015

Demikian kunci jawaban dan pembahasan kisi-kisi soal ujian sekolah US IPA kelas 9 SMP tahun ajaran 2021-2022.***

Disclaimer : Artikel ini hanya menyajikan konten pembelajaran latihan dan tidak mengandung mutlak kebenaran.

 

 

Editor: Annisa Fadilla

Tags

Terkini

Terpopuler