5 Burung Pembawa Rezeki Sekaligus Kematian, Simak Sebelum Memelihara

- 4 Oktober 2020, 20:05 WIB
5 Burung Pembawa Rezeki Sekaligus Kematian, Simak Sebelum Memelihara
5 Burung Pembawa Rezeki Sekaligus Kematian, Simak Sebelum Memelihara /PIXABAY/

Selain dikenal sebagai sirit uncuing, burung berkepala kecil ini juga tersohor dengan nama daradasih, kedasih, manuk uncuing, emprit ganthil, dan burung kematian.

Ya, sirit uncuing sering dikaitkan sebagai burung pembawa berita kematian.

Baca Juga: Vanuatu dalam 'Jebakan' Rasisme

Sirit uncuing sering terdengar dengan ciutan tajamnyanya beberapa jam sebelum berita kematian.

Cuitan sirit uncuing terdengar mendayu-dayu degan awal tinggi dan menurut semakin pendek di akhirnya, hampir terdengr seperti suara “wik, wik, wik”.

Menurut orang tua zaman dahulu, apabila kita mendengar suara burung sirit uncuing di malah hari, tandanya akan ada seseorang di daerah tersebut yang akan meninggal.

Baca Juga: Viral Lagu Tiktok 'Kopi Dangdut', Inilah Lirik Lagu Yang Dinyanyikan oleh Fahmi Shahab

2. Walet, Jenis Burung Pembawa Rezeki
Kiranya sudah merupakan pengetahuan umum bahwa walet adalah jenis burung pembawa rezeki.

Pasalnya, tanpa dilihat dari sisi mitos saja, burung ini mampu mengantarkan miliaran rupiah ke katung sang pemilik karena harga sarangnya yang mencapai miliaran rupiah.

Sarang burung walet memiliki beragam manfaat bagi kesehatan manusia, salah satunya adalah obat pencegah dan perawatan kanker.

Halaman:

Editor: I GA Putu Yuliani Dewi

Sumber: 99.co


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x