Puncaki Klasemen Sementara, Manchester City unggul dari Arsenal 3-1

- 16 Februari 2023, 08:41 WIB
Jack Grealish dari Manchester City merayakan mencetak gol kedua mereka Aksi. Sepak Bola - Liga Premier - Arsenal v Manchester City - Stadion Emirates, London, Inggris - 15 Februari 2023.
Jack Grealish dari Manchester City merayakan mencetak gol kedua mereka Aksi. Sepak Bola - Liga Premier - Arsenal v Manchester City - Stadion Emirates, London, Inggris - 15 Februari 2023. /Reuters/Matthew Childs/

RINGTIMES BALI - Manchester City berhasil membungkam Arsenal 1-3 dalam matchday ke-12 Liga Premier Inggris di Emirates Stadium, London pada Kamis dini hari WIB.

City unggul terlebih dahulu berkat gol Kevin de Bruyne pada menit ke-24 yang melakukan tembakan chip melawati kiper Ramsdale.

Arsenal mampu menyamakan kedudukan di akhir babak pertama lewat tendangan penalti Bukayo Saka. Skor imbang 1-1 bertahan hingga turun minum.

Baca Juga: Besok! Pemilihan Ketum PSSI, Erick Thohir Siap Perhatikan Wasit di Indonesia

Di babak kedua, City langsung bermain dengan pola menyerang, hingga akhirnya gol kedua tim asuhan Pep Guardiola itu tercipta lewat Jack Grealish pada menit ke-72 dan semakin melebarkan kedudukan lewat gol ketiga yang dicetak Erling Halland.

Kemenangan ini membuat city menggeser Arsenal di puncak klasmen sementera Liga Premier Inggris. Kedua klub saat ini memiliki 51 poin, dengan city unggul selisiih gol dari Arsenal.

berikut Susunan Pemain dari kedua tim:

Baca Juga: Persib vs PSM, Prediksi Skor, Line Up, Head to Head, dan Jadwal Tayang

Arsenal (4-3-3): Aaron Ramsdale; Takehiro Tomiyasu (Ben White 82'), William Saliba, Gabriel Magalhaes, Oleksandr Zinchenko; Martin Odegaard, Jorginho, Granit Xhaka (Fabio Vieira 82'); Bukayo Saka, Eddiee Nketiah, Gabriel Martinelli (Leandro Trossard 76').

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x