Cara Membuat dan Resep Permen Pepaya Muda yang Tahan Lama, Cocok untuk Isi Toples Lebaran

- 16 April 2023, 10:00 WIB
Resep permen pepaya
Resep permen pepaya /Tangkapan Layar YouTube Bunda Melisa

Pewarna makanan

Cara membuat:

1. Kupas dan bersihkan pepaya, parut pepaya muda dengan parutan keju

2. Masukan kedalam kain, peras air pepaya muda hingga hilang

3. Pastikan hasilnya perasan 500 gram

4. Siapkan gula, dan nutrijell masukan kedalam mangkuk aduk-aduk hingga rata

5. Masukan gula dan nutrijel kedalam pepaya parut di wajan atau panci aduk-aduk

Baca Juga: Resep Pakcoy Saus Tiram yang Praktis dan Mudah, Cocok untuk Ide Menu Sahur

6. Nyalakan api, masak dan aduk-aduk terus kurang lebih 20 menit gunakan api kecil

7. Masukan fruity acid, aduk aduk lagi 5 menit

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah