Resep dan Cara Membuat Bubur Ayam Kuah Kuning, Dijamin Enak Banget dan Cocok untuk Ide Jualan

- 7 Mei 2022, 09:17 WIB
Resep dan cara membuat bubur ayam kuah kuning yang simpel dan lezat.
Resep dan cara membuat bubur ayam kuah kuning yang simpel dan lezat. /Tangkapan layar YouTube/Ika Mardatillah
  • cakwe
  • kacang tanah
  • daun seledri
  • bawang goreng
  • ayam suir
  • sambel
  • kerupuk
  • kecap manis
  • kecap asin

Cara membuat :

1. Cuci bersih beras. Sisihkan.

2. Siapkan panci. Rebus air hingga mendidih, masukkan daging ayam ke dalam panci lalu tutup rapat.

3. Haluskan bawang merah, bawang putih, kemiri, kunyit, ketumbar, lada, dan biji pala menggunakan ulegan/blender/chopper.

4. Periksa daging ayam, jika sudah matang. Angkat dan tiriskan.

Baca Juga: Resep Sambel Goreng Kentang Ati Ampela Ayam, Dijamin Nikmat Cocok untuk Menu Lebaran

5. Siapkan wajan. Masukkan beras yang sudah dicuci bersih. Tambahkan 12 gelas air kaldu rebusan daging ayam.

6. Lalu, masukkan daun salam dan garam. Masak hingga beras menjadi pecah dan lembut (jadi bubur).

7. Siapkan wajan yang lain. Tumis bumbu yang sudah dihaluskan hingga wangi. Masukkan jahe yang sudah digrepek, batang sereh, daun salam, daun jeruk, dan daun bawang. Aduk-aduk dan masak hingga matang.

8. Masukkan garam, kaldu bubuk, dan gula. Aduk kembali. Lalu, masukkan daging ayam dan air kaldu rebusan daging ayam sekitar 250 ml. Masak hingga bumbu terserap sempurna ke dalam daging ayam.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah