Resep Kulit Ayam Goreng Krispi Ala Devina Hermawan, Camilan Enak Setelah Buka Puasa

- 27 April 2022, 21:55 WIB
Resep kulit ayam goreng krispi, lengkap dengan sausnya.
Resep kulit ayam goreng krispi, lengkap dengan sausnya. /Tangkap layar youtube.com/Devina Hermawan

1 ½ sdm saus tomat
3 sdm saus sambal
1 sdm gula pasir
100 ml air
1 sdt cuka

Langkah:

1. Haluskan bawang putih, kunyit, dan sedikit kaldu ayam dengan ulekan

Baca Juga: Resep dan Cara Membuat Oseng Ceria Enak dan Gurih

2. Panaskan minyak, tumis bumbu hingga wangi lalu masukkan serai, jahe, dan daun salam, aduk rata

3. Masukkan merica, masak hingga wangi lalu tambahkan air, santan, cuka, sisa kaldu ayam, garam, dan gula, aduk rata

4. Masukkan kulit yang telah bersih, masak selama 15 menit, tiriskan hingga dingin

5. Panaskan minyak, goreng kulit di api kecil hingga kecokelatan, tiriskan

Baca Juga: Resep Gulai Ayam Empuk dan Gurih, Kudapan Lezat dan Untuk Lebaran Bersama Keluarga

6. Untuk saus, campurkan saus tomat, saus sambal, gula pasir, air, dan cuka, masak hingga mendidih sambil diaduk

Halaman:

Editor: Shofia Faridatuz Zahra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x