Resep Sawi Telur Ekonomis yang Mudah Dibuat untuk Menu Buka Puasa dan Sahur

- 19 April 2022, 04:30 WIB
Resep Sawi Telur Ekonomis yang Mudah Dibuat untuk Menu Buka Puasa dan Sahur.
Resep Sawi Telur Ekonomis yang Mudah Dibuat untuk Menu Buka Puasa dan Sahur. /Tangkap layar YouTube/tri pujis

2. Geprek bawang putih, cincang kasar. Potong tipis 1 ruas jahe. Sisihkan.

3. Masukkan 2 butir telur. Kocok.

4. Masukkan maizena yang sudah diberi 50 ml air. Aduk rata.

5. Panaskan minyak. Masak telur orak arik hingga matang sisihkan.

Baca Juga: Download Lagu Getting Older - Billie Eilish MP3 MP4, Beserta Lirik

6. Tumis bawang putih dan jahe hingga harum dan tambahkan air aduk rata.

7. Masukkan kaldu bubuk, garam, gula, lada bubuk, dan saus tiram. Aduk rata.

8. Masukkan sawi dan aduk rata. Tambahkan air dan masak hingga layu.

9. Masukkan telur dan tumis hingga matang. Sajikan. 

Baca Juga: Cara Daftar Rekrutmen Bersama BUMN 2022, Klik rekrutmenbersama.fhcibumn.id

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah