5 HP Gaming Rp1 Jutaan Terbaik Sepanjang Tahun 2021, Dijamin Gak Bikin Kantong Bolong

- 23 Desember 2021, 17:55 WIB
Berikut 5 HP gaming Rp1 jutaan terbaik sepanjang tahun 2021, dijamin gak bikin kantong bolong.
Berikut 5 HP gaming Rp1 jutaan terbaik sepanjang tahun 2021, dijamin gak bikin kantong bolong. /Tangkap layar infinixmobility.com

Ditenagai oleh chipset Qualcom Snapdragon 662 dan GPU Andreno 610, dijamin deh kamu tidak akan mengalami lag pada game yang kamu mainkan.

Selain itu, kamu juga akan mendapatkan kapasitas baterai yang mencapai 6.000 mAh dan fast charging 18 Watt.

4. Infinix Hot 10s (Rp1.999.000)

Hp 1 jutaan yang selanjutnya adalah Infinix Hot 11s yang dibanderol mulai dari harga Rp1.999.000. kamu yang punya budget terbatas boleh membandingkan hp ini untuk dibeli.

Baca Juga: 5 HP Gaming Terbaik Akhir Tahun, Harga 2 Juta Baterai dan RAM Besar Main Sepuasnya

Ponsel ini memiliki layar IPS LCD dengan kemampuan 90Hz. Selain itu, memiliki Android 11 dan chipset MediaTek Helio G85, dijamin pengalaman game kamu tidak akan kalah dengan spek yang lain.

Ponsel ini juga didukung dengan beberapa pilihan penyimpanan internal seperti 64GB+4GB RAM, 64GB+6GB RAM, 128GB+4GB RAM, dan 128GB+6GB RAM.

5. Realme Narzo 50A(Rp1.979.000)

Hp gaming 1 jutaan yang terakhir adalah Realme Narzo 50A. ponsel ini mulai dijual dengan harga Rp1.979.000.

Baca Juga: 3 HP Gaming Rp2 Jutaan Rilis 2021, Mulai Tecno Pova hingga Poco M3 Pro 5G

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah