5 HP Gaming Terbaik Akhir Tahun, Harga 2 Juta Baterai dan RAM Besar Main Sepuasnya

- 20 Desember 2021, 22:05 WIB
HP gaming terbaik di akhir tahun dengan harga RP2 Jutaan bermain sepuasnya
HP gaming terbaik di akhir tahun dengan harga RP2 Jutaan bermain sepuasnya /SCREEN POST

RINGTIMES BALI – Berikut 5 jajaran HP gaming terbaik akhir tahun dengan harga Rp2 Jutaan dengan baterai dan RAM besar dari Infinix hingga Samsung Galaxy. 

HP gaming kini menjadi incaran banyak orang, dengan harga Rp2 Jutaan Anda bisa membawa pulang smartphone dengan baterai dan RAM besar. 

Dikutip dari kanal Pan Channel inilah HP gaming terbaik akhir tahun, mengusung baterai dan RAM besar dengan harga Rp2 Jutaan merek Infinix, Realme, Xiaomi, hingga Samsung Galaxy. 

HP gaming Infinix Note 11S NFC 

Prosesor: Dual-Chip Processor Helio G88 

Layar: 

90Hz FHD+ 

6.78 inch  

Punch Hole Display 

168,9mm x 77mm x 8,82mm 

Sistem Operasi: Android 11 

Penyimpanan: RAM 6 GB + ROM 128 GB 

Kamera: Belakang 50 MP + 2 MP + AI Lens / Depan 8 MP 

Baterai: 5000mAh Power Marathon Tech + 18W Super Charge  

Harga: Rp2.800.000 

HP gaming Realme 8i 

Prosesor: Helio G96 Processor, Octa-core CPU up to 2.05GHz 

Layar: 

6.6 inch  

120Hz Ultra Smooth Display FHD+ 

164,1mm x 75,5mm x 8.5mm x 194g 

Sistem Operasi: realme UI 2.0 Android 11 

Penyimpanan: 

RAM 4 GB + ROM 64 GB 

RAM 6 GB + ROM 128 GB 

Kamera: Belakang 50 MP + 2 MP + 2 MP / Depan 16 MP 

Baterai: 5000mAh + 18W Super Charge  

Harga: Rp2.500.000 

Baca Juga: 6 HP Rp2 Jutaan Terbaik Sepanjang 2021, Mulai dari Infinix hingga Realme

HP gaming Xiaomi Poco X3 NFC 

Prosesor: Prosesor Qualcomm® Snapdragon™ 732G, Prosesor octa-core, hingga 2,3 GHz 

Layar: 

6.67 inch  

2400 x 1080 FHD+ 

TÜV Sertifikasi Cahaya Biru Rendah TÜV Rheinland 

Corning® Gorilla® Glass 5 

165,3 mm x 76,8 mm x 9,4 mm x 215 g 

Sistem Operasi: MIUI 12 untuk POCO, berbasis Android 10 

Penyimpanan: 

RAM 6 GB + ROM 64 GB 

RAM 8 GB + ROM 128 GB 

Kamera: Belakang 64 MP + 13 MP + 2 MP + 2 MP / Depan 20 MP 

Baterai: 5160mAh + 33W Super Charge  

Harga: Rp2.900.000 

HP gaming Xiaomi Redmi Note 10s NFC 

Prosesor: MediaTek Helio G95, Frekuensi CPU maks 2,05 GHz 

Layar: 

6.43 inch  

Super Amoled 

2400x1080 

160,46 mm x 74,5 mm x 8,29 mm x 178,8 g 

Sistem Operasi: MIUI 12.5 berbasis Android 11 

Penyimpanan: 

RAM 6 GB + ROM 64 GB 

RAM 6 GB + ROM 128 GB 

RAM 8 GB + ROM 128 GB 

Kamera: Belakang 64 MP + 8 MP + 2 MP + 2 MP / Depan 13 MP 

Baterai: 5000mAh + 33W Super Charge  

Harga: Rp2.900.000  

Baca Juga: 6 HP 5G Termurah Sepanjang 2021, Hanya Rp3 Jutaan

HP gaming Samsung Galaxy A22 

Prosesor: 2GHz, 1.8GHz, CPU Type Octa-Core 

Layar: 

6.4 inch  

Super Amoled 

720 x 1600 (HD+) 

159.3mm x 73.6mm x 8.4mm x 186g 

Sistem Operasi: Android 

Penyimpanan: 

RAM 6 GB + ROM 128 GB 

Kamera: Belakang 48 MP + 8 MP + 2 MP + 2 MP / Depan 13 MP 

Baterai: 5000mAh 

Harga: Rp2.900.000 

Itulah daftar HP gaming terbaik di akhir tahun yang mengusung baterai dan RAM besar untuk dapat bermain sepuasnya. 

Baca Juga: Daftar 6 HP Lipat Terbaik Sepanjang 2021, Samsung Bukan Rajanya

HP gaming di atas juga memiliki kualitas mumpuni dari sektor spesifikasi lainnya sehingga tak rugi merogoh kocek Rp2 Jutaan untuk membawa pulang. 

Dengan Rp2 Jutaan Anda sudah bisa memiliki HP gaming dengan baterai dan RAM besar anti lambat dan fitur hebat lainnya lewat 5 pilihan di atas.***  

 

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah