7 HP Gaming Terbaik 2021, Punya Spesifikasi Tinggi untuk Bermain Game

- 21 November 2021, 21:51 WIB
Ilustrasi HP Gaming.
Ilustrasi HP Gaming. /Unsplash.com/ @Onurbinay

Bahkan, OPPO K3 memiliki target pasar mobile gamer, yang membuat performanya memang dioptimalkan untuk menjadi HP gaming.

Selain itu, OPPO K3 juga memiliki bekal  RAM berkapasitas 6 GB dan ROM 64 GB untuk membuat performa gaming lebih maksimal.

7. POCO X3 Pro

Salah satu seri dari HP POCO ini juga memiliki spesifikasi gaming terbaik. POCO X3 Pro yang memiliki rentang harga 3 jutaan ini ternyata mempunyai spesifikasi sekelas HP flagship dan RAM besar hingga prosesor yang mumpuni.

POCO X3 Pro diklaim menjadi satu-satunya perangkat yang mengusung prosesor Snapdragon 860. Dari segi performa, HP gaming murah ini mendapat dukungan  baterai berkapasitas 5160 mAh dan fitur fast charging dengan daya 33W.***

 

Sumber : https://www.google.co.id/amp/s/www.pricebook.co.id/article/market_issue/8993/amp/hp-gaming-murah

Halaman:

Editor: Rani Purbaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah