8 Alutsista Amerika Serikat yang Tidak Dijual ke Publik, Pesawat Tempur, Kapal Selam hingga Bom Nuklir

- 13 November 2021, 09:20 WIB
Ilustrasi Alutsista Amerika Serikat yang tidak dijual ke publik, pesawat tempur, kapal selam hingga bom nuklir.
Ilustrasi Alutsista Amerika Serikat yang tidak dijual ke publik, pesawat tempur, kapal selam hingga bom nuklir. /

Baca Juga: 8 Pesawat Tempur Siluman Tercanggih di Dunia, Mampu Menghilang dari Radar

4. A-10 THUNDER BOLT II

Pesawat tempur paling efisien dalam serangan jarak dekat dalam perkotaan yang dlapisi oleh baja dan mampu bertahan saat mengudara sekalipun telah tertembak oleh lawannya yang dilengkapi dengan persenjataan berupa meriam rotery KU-8 avanger.

5. F-22 RAPTOR

Pesawat tempur siluman penyerang fighter terkuat nomor 1 milik Amerika Serikat yang sulit terdeteksi radar konon satu unit pewasat tempur ini dibandrol dengan harga $ 150 juta dollar Amerika atau setara dengan dua triliyun seratus dua puluh delapan miliar menurut kurs saat ini.

6. Kapal Selam Virginia

Jenis kapal selam tempur dengan tenaga nuklir yang keberadaannya dibawah laut sulit diketahui dan Amerika memiliki 13 kapal selam virginia yang dapat menjelajahi bumi selama berbulan-bulan.

Baca Juga: 5P-42 Filin, Senjata Rahasia Kapal Perang Rusia Bikin Musuh Halusinasi

7. B-61 dan W-80 NUKLIR BOM

Jumlah bayaknya nuklir yang dimiliki Amerika hingga mencapai angka 6.790 bom nuklir yang dapat meratakan suatu kota menjadi lautan api.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah