4 Jenis Tank Paling Ditakuti di Asia Tenggara, Salah Satunya Leopard 2A4

- 9 November 2021, 20:43 WIB
Ilustrasi 4 jenis tank paling ditakuti di Asia Tenggara, salah satunya Leopard 2A4
Ilustrasi 4 jenis tank paling ditakuti di Asia Tenggara, salah satunya Leopard 2A4 /Tangkapan layar Youtube/South Korean Military Channel

RINGTIMES BALI – Tank merupakan salah satu kendaraan tempur yang sangat berguna untuk memusnahkan musuh secara cepat.

Dari berbagai jenis tank di Asia Tenggara, ternyata beberapa ada yang sangat ditakuti oleh negara di wilayah tersebut.

Dilansir dari kanal YouTube TOP 5 Merdeka pada tanggal 9 November 2021, berikut adalah jenis tank yang paling di Asia Tenggara:

Baca Juga: 3 Jenis Tank Paling Berbahaya dan Ditakuti di Dunia, Salah Satunya K2 Black Panther

1. PT 91M Pendekar

PT 91M Pendekar merupakan tank yang dimiliki oleh Malaysia dan dibuat di Polandia dengan kotrak pembelian seharga 375 juta dollar Amerika Serikat.

Tank tersebut dipesan oleh Malaysia pada tahun 2003 dan sudah dilengkapi dengan peralatan canggih yang ada di dalamnya.

Panjang tank PT 91M, yaitu sekitar 6,86 meter, lebat 3,70 meter, dan tinggi 2,60 meter, serta memiliki bobot seberat 48,5 ton.

Baca Juga: Kekuatan dan Kehebatan Tank Amfibi BTR-58 Buatan Asli Indonesia, Bisa Menampung 16 Prajurit

Selain itu, kecepatan yang bisa ditempuh oleh tank tersebut, yaitu bisa mencapai 70 kilometer perjam.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x