6 Alasan Militer Indonesia 2021 Lebih Kuat dan Nomor Satu Asia Tenggara

- 8 November 2021, 13:16 WIB
6 Alasan Kekuatan Militer Indonesia 2021 Lebih Kuat dan Nomor satu Asia Tenggara
6 Alasan Kekuatan Militer Indonesia 2021 Lebih Kuat dan Nomor satu Asia Tenggara /Instagram.com/@militer.udara

Baca Juga: 3 Jenis Tank Milik TNI AD dan Korps Marinir AL, Mulai AMX-13 hingga PT 76

Anggaran militer Indonesia dari tahun ke tahun semakin meningkat, untuk 2021 anggaran tersebut mencapai US $ 9,2 Miliar atau Rp 136,9 triliun dan meningkat dari 2020 yang sebesar Rp 131 triliun.

6. Komponen Cadangan Militer

Komponen cadangan militer Indonesia merupakan organisasi militer yang menggabungkan warga negara dengan karir sipil.

Baca Juga: 7 Pesawat Tempur Canggih Termahal di Dunia, F 22 Raptor Capai Harga Rp2,2 Triliun

Pada 2021 Indonesia telah membuat Komponen Cadangan (Komcad) yang bertujuan untuk memperkuat pertahanan komponen utama pertahanan jika berada di dalam keadaan darurat. Komcad tersebut ditargetkan mencapai 25.000 orang yang dikerahkan.

Usaha kekuatan militer tersebut terus ditingkatkan oleh Pemerintah agar kedaulatan Indonesia selalu aman dan terjaga.***

Halaman:

Editor: Rani Purbaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah