3 Ide Peluang Usaha Lokasi Pinggir Jalan yang Gak Ada Matinya

- 17 Mei 2022, 08:32 WIB
Ilustrasi peluang usaha lokasi di pinggir jalan yang pastinya menguntungkan, cocok untuk pemula dengan modal kecil.
Ilustrasi peluang usaha lokasi di pinggir jalan yang pastinya menguntungkan, cocok untuk pemula dengan modal kecil. /Instagram.com/@sagra.bali/

RINGTIMES BALI- Berikut adalah 3 peluang usaha pinggir jalan, cocok untuk pemula dengan modal kecil.

Memiliki rumah di pinggir jalan merupakan kesempatan emas bagi Anda yang ingin membuka usaha. Karena di pinggir jalan merupakan lokasi yang tepat untuk memulai usaha.

Banyak motor dan mobil lalu lalang setiap harinya. Hal ini membuat toko atau kios tempat usaha banyak dilihat dan berpeluang untuk laris.

Baca Juga: Ide Bisnis Unik Belum Banyak Pesaing, Terbaru Tahun 2022

Lantas Usaha apa saja yang cocok dibuka di pinggir jalan? Pada artikel ini, kita akan membahas 3 peluang usaha pinggir jalan, cocok untuk pemula dengan budget minim.

Berikut ringtimes bali telah merangkum 3 ide usaha yang cocok dibuka di pinggir jalan dan yang pastinya menguntungkan, dirangkum dari Kanal YouTube Bisnis Bagus.

1. Bisnis bensin eceran

Usaha ini sebenarnya adalah usaha yang paling sering dijumpai di depan depan rumah yang ada di pinggir jalan.

Baca Juga: 3 Ide Bisnis Kuliner Malam Cocok untuk Pemula

Tetapi di beberapa daerah masih jarang pedagang yang menjual bensin eceran, hal ini bisa menjadi peluang usaha yang lumayan untuk Anda jalankan.

2. Bisnis servis motor

Usaha ini sebenarnya termasuk usaha yang minim resiko dan menguntungkan, karena yang dijual adalah jasa.

Lokasi bisnis di jalan raya sangat strategis, karena pasti ada saja orang yang mengalami kerusakan pada kendaraan mereka.

Baca Juga: 5 Ide Bisnis Rumahan Modal Kecil Untung Besar, Cocok untuk Pemula di Tahun 2022

Maka jika anda memiliki keahlian usaha ini, akan sangat menguntungkan bagi anda, bahkan bisa menjadi sumber pencaharian tetap.

3. Bisnis tambal ban

Bisnis ini tak butuh modal besar. Anda cukup punya keahlian saja. Artinya omzet yang anda dapatkan sebagian besar merupakan penghasilan.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x