Serupa Tapi Tak Sama, Perbedaan Kucing Himalaya dan Ragdoll yang Sering Tertukar

- 22 Februari 2023, 17:00 WIB
Ilustrasi Kucing Himalaya
Ilustrasi Kucing Himalaya /Pixabay.com

3. Dari Segi Bulunya

Bagian bulunya keduanya secara penampilan terlihat sangatlah mirip dan sulit dibedakan. Keduanya sama-sama berbulu panjang dengan penampilannya flavi atau seperti kapas.

Namun perbedaan bulu pada keduanya baru terlihat jika dekat dan apabila disentuh. Pada Kucing Himalaya bulunya relatif lebih tebal daripada Kucing Ragdoll.

Baca Juga: 5 Cara Pahami Bahasa Tubuh Kucing, Salah Satunya Melalui Gerakan Ekornya

Kucing Himalaya memiliki lapisan bulu yang tebal dan padat pada bagian bawah sehingga lebih sering kusut.

Sedangkan bulu Ragdoll tidak selebat Kucing Himalaya dan relatif lebih jarang kusut.  

4. Dari Segi Sifatnya

Keduanya memiliki sifat lembut dan relatif kalem yang cocok menjadi kucing rumahan. Namun ada sedikit perbedaan pada sifat dan temperamen antara kedua kucing tersebut.

Baca Juga: Kenali Kucing Caracal, Hewan Peliharaan Cantik dan Unik Harga Selangit

Kucing Himalaya relatif kalem dan bersahabat tapi jika dibandingkan dengan kucing persia lainnya, kucing himalaya lebih aktif dan bawel karena memiliki genetik bawaan dari kucing siam.

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x