Kenali Jenis dan Ciri-ciri Penyakit Mata pada Kucing

- 17 Februari 2023, 13:25 WIB
Ilustrasi ciri-ciri sakit mata biasanya sering diderita oleh kucing.
Ilustrasi ciri-ciri sakit mata biasanya sering diderita oleh kucing. /YouTube/OCHA DEVIANA

RINGTIMES BALI - Sebagai pecinta kucing, pernah ga kucing kesayang sakit mata, seperti matanya memerah atau iritasi. Tidak hanya manusia, kucing juga bisa terkena sakit mata.

Sebelum mengobati, harus dipahami terlebih dahulu penyebab dan ciri-ciri kucing bisa sakit mata karena jika salah dalam mengobatinya bisa berakibat fatal.

Selain itu sakit mata pada kucing bisa disebabkan oleh beberapa faktor yaitu; lingkungan yang kotor dan makanan yang dikonsumsi.

Dilansir dari kanal YouTube ICHA DEVIANA, berikut jenis dan ciri-ciri sakit mata biasanya sering diderita oleh kucing:

Baca Juga: 15 Ciri-ciri Kucing Butuh Pertolongan, Salah Satunya Hairball 

1. Painful Eyes

Penyakit ini yang sering diderita oleh kucing. Penyakit ini ditandai dengan mata mengalami berair secara berlebihan Jika memburuk matanya lama-lama akan menutup dan kucing menjadi anti terhadap cahaya.

Hal tersebut menjadikan si kucing akan menggaruk matanya sendiri, bahkan fatalnya matanya akan dicakar dan menimbulkan infeksi.

2. Konjungtivitis (Mata Merah)

Halaman:

Editor: Jero Kadek Wahyu Baratha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x