Pembahasan Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 91, Melengkapi Kalimat Majemuk

- 15 Oktober 2022, 10:15 WIB
Pembahasan Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 91, Melengkapi Kalimat Majemuk
Pembahasan Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 91, Melengkapi Kalimat Majemuk /

d. Saya melihat ketidakberesan mereka berbahasa, antara lain disebabkan oleh kekurangwibawaan Bahasa Indonesia sendiri di mata mereka.

Jenis kalimat: Kalimat majemuk hubungan akibat.

e. Kelompok pertama adalah mereka yang kurang memiliki kepedulian terhadap penggunaan Bahasa yang baik dan benar.

Jenis kalimat: Kalimat majemuk hubungan atributif.

Demikian pembahasan soal Bahasa Indonesia kelas 11 SMA MA Tugas tentang kalimat majemuk di halaman 91. Semoga bermanfaat bagi pembelajaran siswa.

Disclaimer: Pembahasan soal ini bersifat terbuka, tidak bersifat mengikat, sehingga tidak ada jaminan mutlak mengenai kebenaran jawaban. Adik-adik dapat melakukan eksplorasi sendiri dengan bantuan pengajar.***

 

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah