Pembahasan Soal Bahasa Indonesia Kelas 10 SMA MA Halaman 164, Mendiskusikan Orientasi Dalam Teks Negosiasi

- 29 September 2022, 07:40 WIB
Bahasa Indonesia Kelas 10 SMA MA Halaman 164, Mendiskusikan Orientasi Dalam Teks Negosiasi
Bahasa Indonesia Kelas 10 SMA MA Halaman 164, Mendiskusikan Orientasi Dalam Teks Negosiasi /Tangkapan layar buku kemdikbud

RINGTIMES BALI - Berikut ini pembahasan soal Bahasa Indonesia, halaman 164 materi Mendiskusikan orientasi dalam teks negosiasi kelas 10 SMA MA.

Adanya pembahasan soal pada halaman 164 Bahasa Indonesia kelas 10 SMA MA, kami harap bisa membantu baik dari siswa, guru maupun orang tua untuk belajar dan mengevaluasi dari materi Mendiskusikan orientasi dalam teks negosiasi.

Dilansir dari laman Buku Sekolah Elektronik Kemdikbud pada 28 September 2022, simak pembahasan soal Bahasa Indonesia kelas 10 SMA MA pada halaman 164 dipandu oleh Alumni Sastra Indonesia Universitas Jember, Suci Annisa Caroline, S.S.

Baca Juga: Soal UTS Matematika Kelas 7 SMP Bangun Datar Dilengkapi Kunci Jawaban dan Pembahasan Bagian 2

1. Orientasi dalam teks negosiasi tidak sama dengan perkenalan, karena pembeli buah Mangga langsung menanyakan harga untuk satu kilo buah Mangga.

2. Pengajuan yang disampaikan pembeli adalah menawar dari harga awal yang diberikan penjual, yakni tiga puluh ribu perkilo, kemudian menawar lagi dengan alasan kalau sedang musim buah Mangga dan diakhiri dengan mengajukan untuk memilih sendiri buah Mangga yang akan dibeli.

3. Penawaran yang disampaikan oleh penjual adalah memberi penjelasan bahwa buah Mangga yang dijualnya bukan karbitan dah sudah masak pohon.

Baca Juga: Soal UTS Matematika Kelas 7 SMP Bangun Datar Dilengkapi Kunci Jawaban dan Pembahasan Bagian 1

Kemudian mengajukan lagi untuk menemukan kesepakatan pada harga dua puluh delapan ribu rupiah dan diakhiri dengan memberi syarat kepada pembeli untuk tidak memilih buah Mangga yang besar.

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x