Bahasa Indonesia Kelas 12 Halaman 56, Perbandingan Teks Sejarah Borobudur dengan Kutipan Novel Rumah Kaca

- 4 September 2022, 20:50 WIB
Pembahasan materi Bahasa Indonesia kelas 12 halaman 56.
Pembahasan materi Bahasa Indonesia kelas 12 halaman 56. /Tangkapan Layar Buku Elektronik Kemdikbud/

Rangkaian cerita dalam novel Rumah Kaca kemungkinan besar merupakan kisah fiksi atau tidak nyata, begitu juga dengan percakapan tokoh yang ada di dalamnya.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 7 Halaman 131 Uji Kompetensi, Perbedaan Perubahan Fisika dan Perubahan Kimia

Kesimpulan

Teks sejarah harus bisa dibuktikan dengan fakta-fakta sebenarnya yang ada di lapangan, sedangkan novel sejarah tidak dituntut untuk selalu berdasarkan fakta yang sebenarnya karena akan ada kreasi dari penulis.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 7 Halaman 130 Uji Kompetensi, Aplikasi Metode Pemisahan Campuran dalam Industri

Itulah pembahasan materi pada mata pelajaran Bahasa Indonesia untuk kelas 12 SMA MA SMK.

Semoga dapat membantu. Selamat belajar.

Disclaimer: Artikel ini dibuat untuk membantu orang tua dalam belajar anak di rumah. Pembahasan di atas bersifat terbuka dan dapat dikembangkan oleh orang tua dan siswa.***

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x