Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 72, Makna Adjektiva dalam Teks Pembangunan dan Bencana Lingkungan

- 17 Agustus 2022, 11:20 WIB
Pembahasan soal bahasa Indonesia kelas 10 halaman 72
Pembahasan soal bahasa Indonesia kelas 10 halaman 72 /Buku paket bahasa Indonesia/Buku.kemdikbud.go.id/

Baca Juga: Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 36 Analisis Afiksasi pada Kata Berimbuhan, Lengkap Terbaru 2022

Di sini para siswa kelas diminta untuk mencari makna adjdektiva dalam teks Pembangunan dan Bencana Lingkungan.

Dan ini adalah contoh makna adjektiva dalam teks Pembangunan dan Bencana Lingkungan.

1. Serius artinya sungguh-sungguh, gawat, genting karena menghadapi bahaya, resiko, akibat, dan lain sebagainya yang mungkin terjadi.

2. Besar artinya lebih dari ukuran sedang.

Baca Juga: PAI Kelas 10 Halaman 31, Salah Satu Ayat yang Berhubungan dengan Memanjangkan Jilbab hingga ke Dada

3. Punah artinya habis semua tidak bersisa.

Bisa juga diartikan benar-benar binasa.

4. Langkah artinya jarang ditemukan.

5. Utama artinya yang paling penting.

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah