12 Bentuk dan Tipe Sungai Mulai dari Consequent hingga Anaclinal, Materi Geografi SMA Kelas 10

- 11 Agustus 2021, 08:00 WIB
Ilustrasi materi bentuk atau au tipe sungai yang dijelaskan pada buku geografi sma kelas 10.
Ilustrasi materi bentuk atau au tipe sungai yang dijelaskan pada buku geografi sma kelas 10. /Hening Prihatini/Pixabay/jarmoluk

RINGTIMES BALI – Pemaparan tentang 12 bentuk dan tipe sungai materi geografi SMA kelas 10.

Artikel ini akan membahas 12 bentuk dan tipe sungai dari Consequent hingga Anaclinal.

Artikel 12 bentuk dan tipe sungai, materi geografi digunakan sebagai referensi dalam belajar dan juga menjawab soal.

Baca Juga: Pengertian El Nino dan La Nina serta Proses Terjadinya, Kunci Jawaban Geografi SMA Kelas X Halaman 138

Dikutip dari buku Geografi SMA kelas X berikut12 bentuk dan tipe sungai materi geografi

Adapun berbagai bentuk atau tipe sungai, yaitu:

1.Sungai consequent longitudinal, merupakan sungai yang mempunyai aliran yang sejajar dengan antiklinal.

Baca Juga: Peran Penyelidikan Iklim yang Mempengaruhi Kondisi Iklim, Kunci Jawaban Geografi SMA Kelas X Halaman 138

2. Sungai consequent lateral, merupakan sungai yang mempunyai arah aliran menuruni lereng-lereng asli yang ada di permukaan bumi seperti done,blockmountain, atau dataran yang baru terangkat.

3. Sungai superimposed, merupakan sungai yang mengalir pada lapisan sedimen datar yang menutupi lapisan batuan di bawahnya.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Buku Geografi Kelas 10 SMA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x