Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 6 Halaman 48 Subtema 2 Pembelajaran 1, Ciri-ciri Hewan dan Habitatnya

- 26 Juni 2022, 16:10 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 6 SD MI Halaman 48 Subtema 2 Pembelajaran 1, Ciri-ciri Hewan dan Habitatnya.
Ilustrasi Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 6 SD MI Halaman 48 Subtema 2 Pembelajaran 1, Ciri-ciri Hewan dan Habitatnya. /Tangkapan layar/Buku Tema 2 Kelas 6 SD MI Kurikulum 2013-Kemendikbud.

Ciri- ciri hewan : Berkaki dua, memiliki sayap, memiliki bulu, berkembang biak dengan cara bertelur (betina), mempunyai jengger dan gembel (ayam jago), mempunyai ceker, dan berparuh runcing.

Ciri-ciri habitat : Dataran yang kering

Bebek

Ciri- ciri hewan : Leher panjang, kaki berselaput, berkembang biak dengan cara bertelur, bulu berlapis lilin, paruhnya agak panjang dan lebar pada ujungnya.

Ciri-ciri habitat : Dataran yang kering, air, dan daerah berlumpur.

Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 6, Tema 8 Bumiku, Halaman 56-57, Banjir Bukan Sekadar Bencana Alam, Mengisi Peta Konsep

Ikan

Ciri- ciri hewan : Memiliki sirip, bernafas dengan insang, dapat berenang

Ciri-ciri habitat : Perairan (asin, tawar, ataupun payau)

Cecak

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah