Soal Tes Akademik Masuk Bintara Polri Tahun 2022, Undang-Undang Kepolisian Terbaru

- 19 Mei 2022, 11:00 WIB
Berikut ini soal Tes Akademik masuk Bintara Polri tahun 2022 bagian Undang-Undang Kepolisian terbaru beserta pembahasan, simak selengkapnya
Berikut ini soal Tes Akademik masuk Bintara Polri tahun 2022 bagian Undang-Undang Kepolisian terbaru beserta pembahasan, simak selengkapnya /pixabay/

a. PNS Polri
b. Anggota Polri
c. Anggota Kepolisian khusus
d. Anggota Kepolisian khusus dan PNS Polri
e. Anggota Polri dan PNS Polri

Jawaban: b

Pasal 1 ayat 2 UU No.2 tahun 2002 berbunyi bahwa anggota Kepolisian Negara RI adalah pegawai negeri pada Kepolisian Negara RI.

Baca Juga: Soal Psikotes Masuk Polri Tahun 2022, Tes Kecerdasan Dilengkapi Jawaban dan Pembahasan

5. Kapolri diangkat dan diberhentikan oleh…..

a. MPR
b. Presiden dengan persetujuan DPR
c. Presiden dengan persetujuan MPR
d. DPR
e. Presiden atas usulan menteri pertahanan dan keamanan

Jawaban: b

Sesuai dengan pasal 11 UU Nomor 2 tahun 2002, Kapolri diangkat dan diberhentikan oleh presiden dengan persetujuan DPR.

6. Bentuk penyampaian pendapat dimuka umum menurut UU Nomor 9 tahun 1998 kecuali…..

a. Mimbar bebas
b. Rapat umum
c. Pawai
d. Tausiyah
e. Unjuk rasa/demokrasi

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x