PKN Kelas 10 Halaman 200, Uji Kompetensi 6, Bentuk Agresi Berskala Paling Besar Dialami Bangsa Indonesia

- 8 April 2022, 16:36 WIB
Ilustrasi pembahasan PKN  kelas 10 halaman 200, Uji Kompetensi 6, Contoh bentuk Agresi berskala paling besar dialami bangsa Indonesia, lengkap terbaru.
Ilustrasi pembahasan PKN kelas 10 halaman 200, Uji Kompetensi 6, Contoh bentuk Agresi berskala paling besar dialami bangsa Indonesia, lengkap terbaru. /Pexels/Van Tay Media

RINGTIMES BALI – Hallo adik adik semua, kita akan bahas pembahasan PKN  kelas 10 halaman 200, Uji Kompetensi 6, Contoh bentuk Agresi berskala paling besar dialami bangsa Indonesia, lengkap terbaru 2022.

Berikut pembahasan PKN  kelas 10 halaman 200, Uji Kompetensi 6, Contoh bentuk Agresi berskala paling besar dialami bangsa Indonesia, lengkap terbaru 2022.

Mengacu pada Kurikulum 2013, kemdikbud inilah pembahasan PKN  kelas 10 halaman 200, Uji Kompetensi 6, Contoh bentuk Agresi berskala paling besar dialami bangsa Indonesia, lengkap terbaru 2022, selengkapnya dengan pemateri Kunti Nur Afifah, Sarjana Pendidikan PKN, UMM, 8 April Maret 2022 :

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 7 Halaman 164, 165 Fase Bulan dan Terjadinya Gerhana Semester 2  

PKN Kelas 10 Halaman 200 Uji Kompetensi 6

3.) Jelaskan dan berikan contoh bentuk agresi yang berskala paling besar yang pernah dialami bangsa Indonesia!

Pembahasan:

Bentuk agresi yang paling besar, yaitu Invasi. Bangsa Indonesia pernah merasakan diinvasi oleh Belanda, yang ingin kembali menjajah Indonesia sebanyak dua kali, yaitu 21 Juli 1947 dan 19 Desember 1948.

4.) Ancaman non-militer pada hakikatnya disebabkan oleh pengaruh negatif dari globalisasi. Jelaskan hubungan ancaman non-militer dengan pengaruh globalisasi!

Pembahasan:

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x