Contoh Soal Ujian Nasional IPA, SD Kelas 6, Halaman 37-38, Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasannya

- 2 April 2022, 20:44 WIB
Kunci Jawaban Contoh Ujian Nasional IPA, SD Kelas 6, Halaman 37-38, Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasannya
Kunci Jawaban Contoh Ujian Nasional IPA, SD Kelas 6, Halaman 37-38, Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasannya /Instagram/@ditpsd

4.Lapisan Matahari terluar adalah…

a.Korona               c.Kromosfer

b.Fotosfer             d.Biosfer

Jawaban A  : Korona adalah lapisan luar atmosfer matahari.

Baca Juga: Tidak Hanya Pertamax, Luhut Sinyalkan Pertalite hingga Gas LPG 3 Kilogram Alami Kenaikan Harga

5.Pembatas antara telinga bagian luar dan telinga bagian tengah adalah…

a.Koklea                           b.Tulang Martil

c.Tulang Sanggurdi            d.Gendang Telinga

Jawaban : Gendang telinga merupakan bagian telinga luar yang membatasi telinga luar dengan telinga tengah dan berfungsi untuk menangkap gelombang suara dan mengubahnya menjadi getaran

Disclaimer : Contoh soal diatas adalah beberapa contoh soal yang dapat kamu pelajari agar lebih siap menghadapi ujian.

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah