Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 Halaman 139 Ayo Mencoba Menghitung Volume Tabung

- 9 Februari 2022, 19:32 WIB
Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 Halaman 139.
Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 Halaman 139. /Pexels/Olia Danilevich

Baca Juga: Pembahasan Soal Bahasa Indonesia Kelas 11 SMA Halaman 170 Mendaftar Istilah dan Bidang Keilmuan

4. Sebuah penampungan berbentuk tabung. Tingginya 2 m dan panjang diameter 14 dm. Tabung terisi penuh air. Air yang keluar melalui kran rata-rata 7 liter per menit. Berapa detik waktu yang diperlukan untuk menghabiskan air dalam tabung itu?

Jawaban :

Diketahui :
t = 2 m = 20 dm
d = 14 dm
r = 7 dm
Air yang keluar =7 liter per menit = 7 dm3 per menit
V = πr2 x t
V = 22/7 x 7 x7 x 20
V = 3.080 dm3
Waktu yang diperlukan untuk menghabiskan air dalam tabung
3.080 dm3 : 7 dm3 = 440 menit
440 x 60 detik = 26.400 detik

5. Suatu tangki berbentuk tabung. Tangki tersebut berisi 5.000 liter. Diameter tangki 2 m. Berapa m panjang tangki tersebut?

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 7 Halaman 44, 45, 46 Terbaru 2022, Ekosistem Sawah dan Berbagai Permasalahannya

Jawaban :

Diketahui :
V = 5.000 liter = 5.000 dm3
d = 2 m = 20 dm
r = 10 dm
panjang tangki = tinggi tabung
V = πr2 x t
5.000dm3 = 3,14 x 10 x 10 x t
5.000dm3 = 314 x t
5.000dm3 : 314 = t
15,92 dm = t
t = 15,92 dm = 1,592 m = 1,6 m

Disclaimer : Kunci jawaban dalam artikel ini dimaksudkan sebagai referensi dan evalusi belajar bagi adik-adik kelas 6 SD MI dan bersifat terbuka, artinya siswa kelas 6 SD MI dan para orang tua atau wali murid dapat mengeksplorasi atau mengembangkan jawaban.

Artikel ini tidak menjamin jawaban yang mutlak atau 100 persen benar. Terkait kebenaran jawaban, tergantung penilaian dari bapak atau ibu guru pengampu mata pelajaran Matematika di kelas masing-masing.***

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah