Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Halaman 76 Semester 2 Ayo Kita Menalar, Hubungan Dua Sudut Keliling  

- 6 Februari 2022, 11:06 WIB
kunci jawaban matematika kelas 8 halaman 76 semester 2 ayo kita menalar, hubungan dua sudut keliling   
kunci jawaban matematika kelas 8 halaman 76 semester 2 ayo kita menalar, hubungan dua sudut keliling   /Tangkapan Layar/Buku matematika kelas 8 semester genap Kemdikbud

 

RINGTIMES BALI - Simak pembahasan kunci jawaban pelajaran Matematika kelas 8 halaman 76 semester 2 ayo kita menalar, hubungan dua sudut keliling menghadap busur sama dalam artikel berikut ini.

Pembahasan kunci jawaban soal Matematika kelas 8 halaman 76 BAB 7 siswa diminta menemukan hubungan dua sudut keliling menghadap busur sama.

Pembahasan kunci jawaban dalam artikel ini diharapkan bisa memudahkan siswa kelas 8 dalam mengerjakan tugas Matematika halaman 76 BAB 7 semester 2.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 9 Halaman 275 276 Kegiatan 4 dan 5, Membandingkan Tabung dan Volumenya  

Berikut penjabarannya dikutip dari Buku Matematika kelas 8 Kurikulum 2013 edisi revisi terbaru 2017 terbitan Kemdikbud:

1. Pada gambar tersebut, sebutkan sudut keliling dan sudut pusat yang terbentuk.

Jawaban :

Sudut keliling = ∠NEM, ∠NFM

Sudut pusat = ∠NOM

2. Kedua sudut keliling serta sudut pusat menghadap busur yang sama, yaitu ....

Jawaban : Busur MN

Baca Juga: WHO: Ratusan Ribu Ton Limbah Medis Akibat Pandemi Covid-19 Mengancam Masyarakat dan Lingkungan

3. Menurut kalian bagaimanakah hubungan antara kedua sudut keliling tersebut? Jelaskan.

Jawaban : m∠NEM

4. Seandainya kalian membuat sebarang sudut keliling baru yang menghadap busur MN. Bagaimanakah hubungan antara sudut keliling baru tersebut dengan sudut keliling MEN dan MFN?

Jawaban : Semua sudut keliling baru tersebut berukuran sama dengan ∠NEM dan ∠NFM

5. Seandainya kalian disuruh membuat semua sudut keliling yang menghadap busur MN. Berapa banyak sudut keliling yang bisa kalian buat?

Baca Juga: Kunci Jawaban PKN Kelas 7 Halaman 107-109 Aktivitas 4.9 Terbaru 2022, Tabel 4.9 Penanaman Sikap

Jawaban : Tak hingga banyak

6. Bagaimanakah hubungan antarsudut keliling tersebut? Jelaskan.

Jawaban : Semua sudut keliling tersebut berukuran sama besar

7. Bagaimanakah hubungan antara setiap sudut keliling tersebut dengan sudut pusat yang menghadap busur yang sama? Jelaskan.

Jawaban : Semua sudut keliling tersebut ukurannya setengah sudut pusat yang menghadap busur sama.

 Baca Juga: Download Lagu FTV Gelora Asmara dari Derby Romero MP3 MP4, Mudah dan Gratis

8. Seandainya kalian diberi suatu kertas yang berbentuk lingkaran. Bagaimanakah cara kalian membuat sudut keliling yang besarnya tepat 90o dengan cara melipat-lipat kertas tersebut? Jelaskan.

Jawaban : Langkah membuat sudut keliling dengan ukuran 90o adalah sama dengan membuat sudut keliling yang menghadap setengah lingkaran.

Segiempat Tali Busur

1. Segiempat tali busur ABCD tersusun atas dua pasang sudut keliling yang saling berhadapan. Tuliskan kedua pasang sudut keliling tersebut.

Jawaban :

Baca Juga: Provinsi Bali Capai Rekor Tertinggi Penambahan Kasus Aktif Covid-19 Sejak Maret 2020

∠ABC dengan ∠ADC

∠BAD dengan BCD

2. Amati busur yang dihadapi oleh masing-masing sudut keliling yang saling berhadapan. Bagaimanakah kedua busur tersebut?

Jawaban : Kedua busur jika digabung akan membentuk lingkaran utuh.

3. Kaitkan dengan hubungan sudut keliling dan sudut pusat yang telah kalian temukan. Lalu simpulkan hubungan antara dua sudut yang saling berhadapan pada segiempat tali busur tersebut.

Baca Juga: Kunci Jawaban Buku Tema 8 Subtema 2 Kelas 4 SD Halaman 65, 66, Menendang dan Menghentikan Bola

Jawaban : Jumlah sudut yang berhadapan pada segiempat tali busur sama dengan 1/2 x 360o = 180o

Demikian pembahasan untuk Matematika kelas 8 halaman 76 BAB 7 tentang hubungan dua sudut keliling menghadap busur sama kurikulum 2013 edisi revisi terbaru 2017 terbitan Kemdikbud.

Disclaimer: Pembahasan soal pada artikel ini dibuat untuk tujuan pembelajaran. Kebenaran dan kesesuaian soal jawaban tergantung pengajar.***

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah