Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 178 Puisi Rakyat Terbaru 2022, Nilai Moral Pada Syair

- 31 Januari 2022, 21:32 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 178 Puisi Rakyat Terbaru 2022, Nilai Moral Pada Syair.
Ilustrasi Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 178 Puisi Rakyat Terbaru 2022, Nilai Moral Pada Syair. /Deeezy / 90 images/

RINGTIMES BALI - Salam semangat belajar! Berikut pembahasan kunci jawaban mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas 7 halaman 178 semester 2.

Dalam artikel kali ini akan dibahas soal Bahasa Indonesia kelas 7 bab 5 halaman 178 tentang puisi rakyat yaitu syair.

Pembahasan kunci jawaban ini diharapkan bisa menjadi referensi dan bahan evaluasi adik-adik dalam mengerjakan soal.

Baca Juga: Tahapan Proses Keberangkatan Pelaku Perjalanan Luar Negeri Berasal atau Menuju Bali, Simak Ulasan Lengkapnya

Dilansir dari Buku Bahasa Indonesia Kelas VII Kurikulum 2013 Revisi 2017, kunci jawaban Bahasa Indonesia SMP kelas 7 halaman 178 sebagai berikut:

Soal:

Simpulkan nilai-nilai moral atau nasihat yang terdapat dalam syair di atas!

Alternatif jawaban:

Syair 1 : Berisikan sebuah nasehat bagaimana caranya menjalani kehidupan yang hanya sementara ini

Baca Juga: Kunci Jawaban Rancage Diajar Basa Sunda Kelas 6 SD MI Halaman 66, Latihan 2

Syair 2 : Pemuda perlu membekali diri dengan ilmu dan amal yang baik agar hidup menjadi berguna

Syair 3 : Jadilah generasi muda yang bijaksana, cerdas serta berbudi baik agar perahu (diri kita sendiri) mampu mencapai tujuan

Syair 4 : Kita harus mempersiapkan diri dalam perjalanan dalam menggapai keindahan akhirat

Syair 5 : Setelah semua perbekalan kita siapkan, maka langkah selanjutnya adalah melakukan segala sesuatu sesuai tujuan menuju tujuan.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 9 SMP MTs Semester 2 Halaman 100-101 Ayo Kita Lakukan Aktivitas 8.1 Bab 8

Demikian alternatif jawaban Bahasa Indonesia kelas 7 halaman 178 terbaru 2022 tentang menyimpulkan nilai moral pada puisi rakyat khususnya syair

Disclaimer:

- Artikel ini disajikan dan dibuat bertujuan untuk dapat membantu siswa selama belajar.

- Kunci jawaban dan pembahasan ini bersifat terbuka, sehingga siswa dapat mengeksplorasi jawaban yang lebih baik.***

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah