Pembahasan Soal IPA Kelas 9 Halaman 92 Uji Kompetensi Bab 7 dan Kunci Jawaban, Bioteknologi

- 18 Januari 2022, 15:14 WIB
Pembahasan soal IPA kelas 9 halaman 92 uji kompetensi Bab 7 dan kunci jawaban, Bioteknologi.
Pembahasan soal IPA kelas 9 halaman 92 uji kompetensi Bab 7 dan kunci jawaban, Bioteknologi. /Pixabay.com/Mozlase

Nilai pH untuk tempe yang baik berkisar antara 6,3 sampai 6,5. Kedelai yang telah difermentasi menjadi tempe akan lebih mudah dicerna.

Selama proses fermentasi karbohidrat dan protein akan dipecah oleh kapang menjadi bagian-bagian yang lebih mudah dicerna.

Baca Juga: Kunci Jawaban PKN Kelas 9 Halaman 111 Tugas Mandiri 4.3 Perjanjian Malino

2. Salah satu teknik rekayasa genetik yang dikembangkan adalah kloning, yang dilakukan untuk menghasilkan keturunan yang memiliki sifat identik dengan induknya. Coba kalian jelaskan bagaimana proses kloning dilakukan oleh para ilmuwan!

Jawaban:

Tahapan melakukan kegiatan kloning adalah:

- pengisolasian fragmen DNA yang dimana memiliki tujuan untuk melakukan pemisahan terhadap fragmen DNA yang dianggap baik dan buruk, kemudian DNA yang baik akan digunakan untuk melakukan pencangkokan ataupun dipasangkan dengan DNA yang baik lainnya.

- proses kedua adalah melakukan penyisipan pada fragmen DNA maupun ligasi yang merupakan bentuk penggabungan yang berada diantara fragmen dimana ketika digabungkan akan tercipta DNA rekomindan.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 4 SD MI Halaman 8, 9, 10, Tentang Perbedaan Gaya dan Gerak

- transformasi DNA adalah sebuah proses melakukan pemindahan molekul DNA yang berasal dari pendorong yang berasal dari luar lingkup sel. Selanjutnya proses ini bisa dilakukan secara alami ataupun buatan.

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah