Menentukan Jenis Majas, Konjungsi Hikayat Bayan Budiman dan Tukang Pijat Keliling, Bahasa Indonesia Kelas 10

- 4 Januari 2022, 17:25 WIB
ilustrasi. Menentukan Jenis Majas, Konjungsi Hikayat Bayan Budiman dan Tukang Pijat Keliling, Bahasa Indonesia Kelas 10
ilustrasi. Menentukan Jenis Majas, Konjungsi Hikayat Bayan Budiman dan Tukang Pijat Keliling, Bahasa Indonesia Kelas 10 /

Kutipan cerpen :
Dikeranda itulah Darko tidur, memimpikan apa saja. Dia selalu mensyukuri mimpi meskipun mimpi tak akan mengubah apa-apa

halaman 138

2. Temukan penggunaan konjungsi yang menyatakan hubungan waktu dan peritiwa dalam Hikayat Bayan Budiman dan Tukang Pijat Keliling. Gunakan tabel berikut ini. Kamu boleh menambahkan kolom di bawahnya sesuai dengan kebutuhan.

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban Pilihan PAS UAS Matematika Wajib Kelas 10 Semester 1, Full Prediksi 2021

 Menentukan Jenis Majas, Konjungsi Hikayat Bayan Budiman dan Tukang Pijat Keliling Bahasa Indonesia Kelas 10
Menentukan Jenis Majas, Konjungsi Hikayat Bayan Budiman dan Tukang Pijat Keliling Bahasa Indonesia Kelas 10

jawaban :

1. Kutipan hikayat :
Setelah umurnya Khojan Maimun lima tahun, maka diserahkan oleh bapaknya mengaji kepada banyak guru sehingga sampai umur Khojan Maimun 15 tahun

Kutipan cerpen :
Kemudian kami ketahui, bila malam hampir tandas, Darko kembali ke tempat pemakaman di ujung kampung

2. Kutipan hikayat :
Burung Bayan tidak melarang malah dia menyuruh Bibi Zainab meneruskan rancangannya itu, tetapi dia berjaya menarik perhatian serta melalaikan Bibi Zainab dengan cerita-ceritanya.

Kutipan cerpen :
Dengan biaya murah, bahkan terkadang hanya dengan mengganti sepeiring nasi dan teh panas, kami biasa mendapatkan kenikmatan pijat yang tiada tara

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah