Menentukan Jenis Majas, Konjungsi Hikayat Bayan Budiman dan Tukang Pijat Keliling, Bahasa Indonesia Kelas 10

- 4 Januari 2022, 17:25 WIB
ilustrasi. Menentukan Jenis Majas, Konjungsi Hikayat Bayan Budiman dan Tukang Pijat Keliling, Bahasa Indonesia Kelas 10
ilustrasi. Menentukan Jenis Majas, Konjungsi Hikayat Bayan Budiman dan Tukang Pijat Keliling, Bahasa Indonesia Kelas 10 /

1. perumpamaan

Kutipan hikayat :
adapun akan hamba, tuan ini adalah seperti hikayat seekor unggas bayan yang dicabut bulunya oleh tuannya seorang istri saudagar

Baca Juga: Materi Fisika Kelas 10 Semester 2 Dilengkapi Contoh Soal, Dinamika Hukum Newton Part 1

Kutipan Cerpen :

kaki bagai digerakkan tanah, dia begitu saja melangkah tanpa bantuan tongkat

2. Retoris

Kutipan hikayat :
apakah yang dicari oleh segala manusia di dunia ini selain martabat, kesabaran dan kekayaan?

Kutipan cerpen :
apakah Darko sudah mengetahui sekarang akan terjadi?

3. Ironi

Kutipan hikayat :
Aduhai Siti yang baik para, pergila dengan segeranya mendapatkan anak daja itu

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah