Membuat Daftar Riwayat Hidup, Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Tema 5 Kelas 6 SD MI Halaman 74

- 13 Desember 2021, 11:58 WIB
Pembahasan kunci jawaban tema 5 subtema 2 kelas 6 SD MI tentang daftar riwayat hidup halaman 74, Usaha di sekitarku
Pembahasan kunci jawaban tema 5 subtema 2 kelas 6 SD MI tentang daftar riwayat hidup halaman 74, Usaha di sekitarku /Tangkapan Layar Buku tematik terpadu kurikulum 2013

RINGTIMES BALI - Halo semuanya! Simaklah pembahasan kunci jawaban Bahasa Indonesia pada buku tema 5 untuk kelas 6 SD dan MI dengan tugas membuat daftar riwayat hidup.

Pada tema 5 tentang Wirausaha bagian subtema 2 adik-adik kelas 6 SD/MI akan mempelajari tentang kegiatan-kegiatan usaha yang ada di sekitar kita.

Pada tema 5 halaman 74 ini, adik-adik kelas 6 diminta untuk membuat daftar riwayat hidup yang diketahui.

Baca Juga: Percobaan Benda Magnetis dan Nonmagnetis, Kunci Jawaban IPA Tema 5 Kelas 6 SD MI Halaman 71

Dikutip dari Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Sesuai Edisi Revisi 2017 untuk Kelas 6 SD/MI, berikut pembahasan kunci jawaban pada halaman 74.

Oh iya! kunci yang ada pada artikel ini bertujuan untuk membantu adik-adik untuk memahami tugas-tugas yang diberikan.

Tugas: Tulis pertanyaan sebanyak-banyaknya tentang daftar riwayat hidup.

Pertanyaan yang biasa muncul tentang daftar riwayat hidup:
1. Siapa namamu?
2. Dimana kamu lahir?
3. Kapan kamu lahir?
4. Dimana alamat rumahmu?
5. Berapa umurmu?
6. Apa agamamu?
7. Apa jenis kelaminmu?
8. Apa pekerjaanmu?
9. Siapa nama orangtuamu?
10. Apa pekerjaan orangtuamu?
11. Sebutkan prestasi yang pernah kamu raih?

Baca Juga: Soal Ulangan Harian Kelas 6 SD MI K13 Tema 5 dan Kunci Jawaban Bagian 2, Usaha di Sekitarku

Contoh jawaban pertanyaan:
1. Siapa namamu?
- Lalisa
2. Dimana kamu lahir?
- Jakarta
3. Kapan kamu lahir?
- 30 Mei 2009
4. Dimana alamat rumahmu?
- Jalan mawar no 7 Desa Berani, Kecamatan Maju, Jakarta Selatan
5. Berapa umurmu?
- 12 Tahun
6. Apa agamamu?
- Islam
7. Apa jenis kelaminmu?

Baca Juga: Contoh Soal Penilaian Harian Kelas 6 Tema 6 Subtema 3 dan Kunci Jawaban
- Perempuan
8. Apa pekerjaanmu?
- Siswa
9. Siapa nama orangtuamu?
- Ayah: Andika
- Ibu: Ina
10. Apa pekerjaan orangtuamu?
- Ayah: Dosen
- Ibu: Guru
11. Sebutkan prestasi yang pernah kamu raih?
- Juara kelas pada semester 1
- Juara lomba voli antar kabupaten

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 6 Halaman 63 64 65 69 70 Tematik SD Subtema 2 Usaha di Sekitarku IPA dan IPS

Sekian pembahasan kunci jawaban Tema 5 subtema 2 kelas 6 SD MI tentang daftar riwayat hidup halaman 74. Selamat belajar!!!

Disclaimer:

1. Konten ini disajikan dan dibuat bertujuan agar dapat membantu para orang tua dalam membimbing anak selama belajar.

2. Kunci jawaban dan pembahasan ini bersifat terbuka, baik siswa dan orang tua dapat mengeksplorasi jawaban yang lebih baik.

3. Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.***

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x