Contoh Soal Penilaian Harian Kelas 6 Tema 6 Subtema 2 Beserta Kunci Jawaban

- 12 Desember 2021, 19:24 WIB
Ilustrasi Contoh Soal Penilaian Harian Kelas 6 Tema 6 Subtema 2 beserta Jawaban.
Ilustrasi Contoh Soal Penilaian Harian Kelas 6 Tema 6 Subtema 2 beserta Jawaban. /Pixabay/kidaha

RINGTIMES BALI – Kali ini kita akan membahas soal dan jawaban penilaian harian Tema 6 Subtema 2 Kelas 6 SD.

Sebelumnya, adik-adik sudah belajar materi Tema 6 Subtema 2. Maka kita akan membahas soal-soal beserta kunci jawaban dari penilaian harian Tema 6 Subtema 2 kelas 6 SD.

Berikut soal-soal Penilain Harian Tema 6 Subtema 2 kelas 6 SD disertai dengan jawabannya:

Baca Juga: Contoh Soal dan Kunci Jawaban Ulangan Harian Kelas 6 SD Tema 6 Subtema 1

Dilansir Kemendikbud Kurikulum 2013 oleh Mashindra Prisma Saputra, pada Minggu, 12 Desember 2021, sesuai dengan Ebook Tematik Kelas 6 Tema 6, berikut contoh soal dan kunci jawaban Penilaian Harian Kelas 6 Tema 6 Subtema 2:

1. Mendapatkan pendidikan, mendapatkan pekerjaan, maupun penghidupan yang layak merupakan...sebagai warga negara.

Jawaban : hak

2. Sesuatu yang mutlak menjadi milik seseorang atau sesuatu yang seharusnya diterima seseorang adalah...

Jawaban : Hak

“Setiap warga negera memiliki hak dan kewajiban. Hak dan kewajiban hendaknya dilakukan secara seimbang. Artinya dalam melaksanakan hak tidak lupa juga melaksanakan kewajiban sebagai warga negara. Bahkan kewajiban hendaknya dilakukan terlebih dahulu daripada hak. Banyak manfaat yang dapat dirasakan warga negara Indonesia atas terpenuhinya hak yang dimiliki.”

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x