Pembahasan Latihan Soal IPA Kelas 8 SMP Halaman 152, Bab 3 Struktur dan Fungsi Tumbuhan

- 12 November 2021, 19:13 WIB
Ilustrasi. Pembahasan soal IPA kelas 8 halaman 152.
Ilustrasi. Pembahasan soal IPA kelas 8 halaman 152. /congerdesign3777 image/pixabay/

Pembahasan:

Baca Juga: Latihan Soal UAS Biologi Kelas 12, Semester 1 Kurikulum 2013

A. Udara akan diserap oleh akar dengan cara difusi melalui rambut akar menuju korteks lalu lewat pita kaspari dan memasuki xilem akar.

Kemudian air bergerak menuju xilem batang dan selanjutnya menuju xilem daun.

Dari xilem daun air akan berosmosis masuk ke sel parenkim palisade dan sel sponsor untuk keperluan fotosintesis.

B. Rambut akar, korteks akar dan xilem.

Penafian :

Kunci jawaban ini adalah jawaban alternatif untuk adik-adik sebagai referensi belajar dan guna orang tua siswa agar dapat lebih membantu mengeksplorasi jawaban agar lebih baik serta kebenaran kunci jawaban tergantung pengajar. Selamat belajar.***

Halaman:

Editor: Rani Purbaya

Sumber: Buku IPA Kelas 8 SMP Kurikulum 2013 Revisi 2018


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah