Pembahasan Latihan Soal IPA Kelas 8 SMP Halaman 152, Bab 3 Struktur dan Fungsi Tumbuhan

- 12 November 2021, 19:13 WIB
Ilustrasi. Pembahasan soal IPA kelas 8 halaman 152.
Ilustrasi. Pembahasan soal IPA kelas 8 halaman 152. /congerdesign3777 image/pixabay/

Pembahasan:

Akar penyimpan : pada singkong, wortel.

Akar isap:  pada anggrek.

Akar tunjang: pada tanaman bakau.

 Baca Juga: Pembahasan Latihan Soal IPA Kelas 8 SMP Halaman 206, Bab 11 Cahaya dan Alat Optik

4. Pada suatu percobaan percobaan tentang penemuan data sebagai berikut. Setelah ditetesi larutan kalium iodida (KI) kondisinya seperti gambar di samping!

A. Jelaskan pada bagian daun yang mana terjadi dan buktikan berdasarkan data pengamatan tersebut!

B. Apa fungsi dari memasukkan daun yang akan diuji pada air yang dididihkan?

C. Apa fungsi dari penggunaan alkohol dalam proses pengujian daun yang mengalami fotosintesis?

Baca Juga: Pembahasan Soal IPA Kelas 8 SMP Halaman 206, Bab 4 Sistem Pencernaan Manusia

Halaman:

Editor: Rani Purbaya

Sumber: Buku IPA Kelas 8 SMP Kurikulum 2013 Revisi 2018


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah