Soal AKM Literasi Teks Fiksi Kelas 11 dan 12 SMA Level 6 Serta Kunci Jawabannya

- 28 Oktober 2021, 10:55 WIB
Berikut Soal AKM Literasi Teks Fiksi Kelas 11 dan 12 SMA Level 6
Berikut Soal AKM Literasi Teks Fiksi Kelas 11 dan 12 SMA Level 6 /Pixabay.com/Tumisu

Di negeri amplop
amplop-amplop mengamplopi
apa saja dan siapa saja

Apa gagasan yang ingin disampaikan penyair melalui puisi tersebut?

a) Kritik terhadap praktik penggunaan uang sebagai cara mempermudah proses

b) Kritik terhadap penguasa yang tidak peka terhadap derita rakyat

c) Protes terhadap aturan yang mengekang masyarakat.

d) Protes mengenai larangan memberikan uang kepada pengemis

e) Kritik terhadap penguasa yang suka menghambur-hamburkan uang rakyat

Kunci Jawaban: A

Demikian latihan soal AKM Literasi Teks Fiksi dan kunci jawabannya untuk kelas 11 dan 12 SMA level 6. Semoga dapat bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline

Sumber: pusmenjar.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah