Latihan 2.2 Soal Matematika Kelas 9 Halaman 92, 93 No 1-2 Persamaan dan Fungsi Kuadrat

- 7 September 2021, 17:00 WIB
Pembahasan latihan 2.2 soal Matematika kelas 9 halaman 92, 93 No 1-2
Pembahasan latihan 2.2 soal Matematika kelas 9 halaman 92, 93 No 1-2 /pixabay/

Sekarang kita amati buku paket halaman 89 grafik fungsi kudrat adik-adik 

grafik fungsi kuadrat di halaman 89
grafik fungsi kuadrat di halaman 89

y = x^2 (hitam) a = 1

y = 2x^2 (merah) a = 2 lebih dari 1

y = -x^2 (biru) a = -1 maka nilai mutlaknya 1

Selanjutnya kita bandingkan adik-adik dengan grafik yang sudah dibuat di halaman 92, terlihat grafik yang kita buat lebih gemuk dibandingkan grafik yang di halaman 89.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD Halaman 50 No 1 Sampai 10 Memahami Satuan Panjang

Kesimpulannya Grafik y = -1/4 x^2, IaI = 1/4 dan a=/ 0 (tidak sama dengan nol) tampak lebih 'gemuk' dibanding grafik y =ax^2 dengan IaI >/1 dan a =/ 0 (tidak sama dengan nol).

Itulah akhir pembahasan latihan soal Matematika kelas 9 soal persamaan dan fungsi kudrat semoga berguna adik-adik.***

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah