Bocoran Soal PTS Matematika Kelas 9 dan 10 Semester 1, Bilangan Berpangkat dan Bentuk Akar

- 5 September 2021, 20:50 WIB
Berikut pembahasan Soal soal yang diprediksi sering muncul  saat PTS Matematika Kelas 9 dan 10 Semester 1, Bilangan Berpangkat dan Bentuk Akar
Berikut pembahasan Soal soal yang diprediksi sering muncul saat PTS Matematika Kelas 9 dan 10 Semester 1, Bilangan Berpangkat dan Bentuk Akar /pexels/

RINGTIMES BALI - Hai adik-adik pecinta Matematika berikut bocoran soal PTS Kelas 9 dan 10 dengan materi Bilangan Berpangkat dan Bentuk Akar semester 1 selengkapnya simak di artikel ini ya.

Dalam artikel ini, akan dibahas bocoran soal yang sering muncul pada PTS Matematika kelas 9 dan 10 dengan materi Bilangan Berpangkat dan Bentuk Akar.

Mengapa kelas 10? Karena materi soal PTSkelas ini hampir sama dengan Kelas 9.

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Ujian Bahasa Inggris Kelas 6 Chapter 2

Dengan dibuatnya latihan soal ini diharapkan dapat meningkatkan kemampuan adik-adik dalam penguasaan materi sehingga dapat mengerjakan ulangan Penilaian Tengah Semester pada waktunya nanti.

Dikutip dari kanal YouTube Seekor Lebah pada 5 September 2021, berikut Bocoran Soal PTS Matematika Kelas 9 selengkapnya :

1. (5/3)^2 - (3/2)^-3

a. 17/27

b. 25/27

c. 59/27

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x